#basudara

Kumpulan berita basudara, ditemukan 158 berita.

Pertemuan pemuda dunia "bedah" konflik Ambon

"Sungguh indah pesona pantai Liang, kecamatan Salahutu, pulau Ambon - tidak ada keraguan peserta Pertemuan Pemuda ...

Narasi dua sahabat untuk semaikan perdamaian di Ambon

Sebuah narasi perdamaian dibacakan dalam ibadah di Gereja Maranatha, Minggu. Tulisan tersebut berisi pengalaman ...

Umat Kristen Maluku juga pelihara stabilitas keamanan

Jemaat Kristen Protestan di Maluku, dalam sejumlah kebaktian Minggu, diimbau turut memelihara stabilitas keamanan ...

Andy Rif hibur penggemar di Manado

Vokalis yang biasa disapa Andy Rif oleh penggemarnya, manggung sekaligus menghibur warga Manado dalam tajuk Kampus ...

Ribuan warga saksikan atraksi Pukul Sapu

Ribuan warga dari berbagai wilayah di Kota Ambon, Rabu membanjiri Desa Mamala dan Desa Morela Kecamatan Leihitu, ...

Pendeta Akan Nyanyikan Mars MTQ

Para pendeta di Kepulauan Aru, provinsi Maluku akan menyanyikan mars Musabaqah Tilawatil Quran ( MTQ) ke- XXIV saat ...

Umat Kristen Ikut Sukseskan MTQ

Umat Kristen Kepulauan Aru turut menyukseskan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat provinsi Maluku ke-24 di Dobo, ...

Seniman Maluku Gelar "Suara Damai dari Timur"

Puluhan seniman dan sastrawan berdarah Maluku menggelar aksi "Suara Damai Dari Timur Untuk Indonesia" di kawasan ...

Ratna Sarumpaet Luncurkan "Maluku Kobaran Cintaku"

Sastrawan sekaligus penulis buku, Ratna Sarumpaet, meluncurkan novel berjudul "Maluku Kobaran Cintaku" dalam satu ...

Jusuf Kalla: Warga Ambon Jangan Mau Diadudomba

Wakil Presiden (Wapres) RI periode 2004-2009, M. Jusuf Kalla, menyerukan kepada warga Kota Ambon jangan mau diadudomba ...

Gubernur Maluku Canangkan Program "Cuci Negri"

Gubernur Maluku, Karel Albert Ralahalu mencananghkan program "cuci negri" sebagai salah satu langkah untuk ...

Perayaan Hari Perdamaian Dunia 25 November

Presiden Komite Perdamaian Dunia, Djuyoto Suntani, mengatakan, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah ...

Tiupan 300 Terompet Tandai Hari Perdamaian Dunia

Tiupan terompet oleh 300 orang pemuda menandai pencanangaan Hari Perdamaian sedunia bertepatan dengan malam terakhir ...

Band Massada dari Belanda Tampil Perdana di Ambon

Grup band asal Belanda, Massada, yang seluruh personelnya berdarah Maluku, akan tampil perdana di tanah kelahirannya ...

Muhammadiyah Maluku Shalat Id 20 September

Muhammadiyah wilayah Maluku akan menjalani shalat Idul Fitri 1430 Hijriah pada 20 September 2009 dan dipusatkan di ...