#bantuan pemerintah pusat

Kumpulan berita bantuan pemerintah pusat, ditemukan 357 berita.

Kalangan DPR dukung rencana pembangunan Waduk Raknamo

Kalangan Komisi V DPR RI yang membidangi infrastruktur dan perhubungan mendukung rencana pembangunan Waduk Raknamo dan ...

Riau minta bantuan pesawat pemadaman kebakaran

Pemerintah Provinsi Riau meminta bantuan pemerintah pusat untuk mengirimkan pesawat pembom air dalam penanggulangan ...

Bekasi usulkan perbaikan jalan negara gunakan APBD

Komisi C DPRD Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mengusulkan perbaikan jalan negara yang rusak akibat banjir di wilayah ...

DPRD Jabar tinjau banjir Kota Bekasi

Komisi D DPRD Provinsi Jawa Barat meninjau lokasi banjir di Kota Bekasi guna memastikan upaya penanggulangan berjalan ...

Proyek tangkis laut di Pamekasan terseret ombak

Proyek tangkis laut bantuan pemerintah pusat dari Kementerian Pekerjaan Umum senilai Rp40 miliar di pesisir pantai ...

Presiden: daerah optimalkan sumber daya tangani bencana

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta pemerintah daerah untuk mengoptimalkan sumber daya manusia dan logistik ...

Bali akan bangun pusat olahraga PON 2020

Sebuah yayasan yang mengelola perguruan tinggi swasta di Bali akan membangun pusat olahraga untuk mahasiswa dan ...

SBY kirim bantuan untuk korban Banjir Manado

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memberikan bantuan untuk korban bencana di Kota Manado, Tomohon dan Kabupaten ...

Pemkot Tangerang siapkan Rp75 miliar normalisasi Kali Angke

Pemerintah Kota Tangerang, Banten, menyiapkan anggaran sebesar Rp75 Miliar untuk pembebasan lahan milik masyarakat ...

Program kesehatan Sumbar Sakato diintegrasikan ke JKN

Program Kesehatan Provinsi Sumatera Barat Sakato yang dibiayai dengan APBD sejak dua tahun terakhir, kini ...

Tidak benar petani kakao Sulbar kembangkan sawit

Gubernur Sulawesi Barat membantah petani kakao yang ada di Provinsi Sulawesi Barat beralih dan mengembangkan pertanian ...

Presiden minta proyek MP3EI dijalankan tepat waktu

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta para menteri dan pejabat terkait memastikan pelaksanaan proyek rencana induk ...

Pemprov Papua berencana bangun empat RS rujukan

Pemerintah Provinsi Papua, pada tahun 2014, berencana membangun empat unit rumah sakit rujukan nasional yang tersebar ...

Indonesia belum peduli tata kota

Indonesia, khususnya pemerintahan provinsi, kabupaten dan kota, hingga saat ini belum peduli dengan penataan kota, ...

Banyak bantuan pemerintah dimanfaatkan kepentingan politik

Kepala Inspektorat Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Djamaludin Wartabone mengatakan, pihaknya banyak menerima ...