#baleg

Kumpulan berita baleg, ditemukan 2.017 berita.

Tingkatkan keterwakilan perempuan, KemenPPPA dorong revisi UU Parpol

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak memandang penting dilakukannya revisi terhadap Undang-Undang ...

Putri Zulhas dukung swasembada energi usai jadi Waka Komisi XII

Putri Zulkifli Hasan yang baru saja ditetapkan sebagai Wakil Ketua Komisi XII DPR RI berkomitmen mendukung penuh target ...

Komisi I serahkan RUU Penyiaran masuk Prolegnas prioritas ke Baleg

Wakil Ketua Komisi I DPR RI Dave Akbarshah Fikarno Laksono menyerahkan kepada Badan Legislasi (Baleg) DPR RI terkait ...

Menteri Hukum akan lapor ke Presiden soal RUU Perampasan Aset

Menteri Hukum Supratman Andi Agtas bakal melaporkan ke Presiden Prabowo Subianto soal Rancangan Undang-Undang (RUU) ...

Akademisi: Penyusunan omnibus law politik tak boleh terburu-buru

Dosen Politik UPN Veteran Jakarta Lia Wulandari mengingatkan bahwa penyusunan revisi sejumlah undang-undang politik ...

Legislator nilai RUU PPRT penting jamin perlindungan-kesejahteraan PRT

Anggota DPR RI Sugiat Santoso menilai Rancangan Undang-Undang tentang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) ...

Pakar: UU Perampasan Aset harus disahkan untuk sukseskan Astacita

Pakar hukum dari Universitas Borobudur Jakarta Prof. Dr. Faisal Santiago mengemukakan bahwa Undang-Undang tentang ...

Akademisi dukung omnibus law politik guna sederhanakan regulasi pemilu

Dosen Politik UPN Veteran Jakarta Lia Wulandari mendukung rencana pemerintah untuk merevisi sejumlah undang-undang ...

Wakil Ketua Baleg DPR usul pencalonan Pilkades pakai partai politik

Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengusulkan agar pencalonan dalam Pemilihan Kepala Desa ...

Mendagri akan lapor Presiden soal wacana UU Politik via Omnibus Law

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyatakan akan melaporkan dahulu usulan revisi sejumlah undang-undang ...

Baleg DPR beri opsi pakai judul "pemulihan" pada RUU Perampasan Aset

Wakil Ketua Badan Legislasi DPR RI Ahmad Doli Kurnia menyampaikan opsi penggunaan judul "pemulihan" ...

Anggota DPR usulkan KPU hanya jadi lembaga adhoc untuk dua tahun

Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Saleh Partaonan Daulay mengusulkan agar Komisi Pemilihan Umum (KPU) hanya ...

Komisi XIII DPR targetkan RUU BPIP jadi bagian program legislasi

Ketua Komisi XIII DPR RI Willy Aditya menargetkan Rancangan Undang-Undang tentang Badan Pembinaan Ideologi Pancasila ...

Mendagri pertimbangkan revisi wacana paket UU politik via omnibus law

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian mempertimbangkan wacana revisi sejumlah undang-undang politik dengan metode omnibus ...

Perludem usul UU Pemilu direvisi oleh DPR dalam Prolegnas

Yayasan Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) mengusulkan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu ...