#badan kepegawaian daerah

Kumpulan berita badan kepegawaian daerah, ditemukan 1.062 berita.

Pemprov Jateng siapkan rencana perampingan eselon

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menyiapkan rencana perampingan eselon melalui Biro Organisasi Kepegawaian Setda ...

Ratusan peserta ikuti simulasi CAT CPNS

Sebanyak 160 peserta mengikuti Simulasi Computer Assisted Test (CAT) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang digelar ...

Hari keempat pendaftaran CPNS, baru 85 orang lakukan submit

Hari keempat pendaftaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) Badan Kepegawaian Daerah Bandarlampung mendata baru sebanyak ...

DKI lelang 12 jabatan tinggi madya dan pratama

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melelang 12 jabatan tinggi madya dan pratama atau Eselon IB serta Eselon II ...

BKD Jabar imbau pendaftar CPNS jangan percaya oknum

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Jabar Yerry Yanuar mengimbau kepada calon pendaftar untuk tidak percaya ...

Wawasan kebangsaan diujikan pada seleksi CPNS cegah radikalisme

Wawasan kebangsaan akan menjadi salah satu materi yang akan diujikan kepada para pendaftar pada seleksi calon pegawai ...

Pendaftaran seleksi terbuka Sekda Jabar resmi dibuka

Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Jabar) melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Jabar resmi membuka pendaftaran seleksi ...

Eselon III-IV terancam dihapus, BKD DKI berharap camat-lurah tetap ada

Badan Kepegawaian Daerah (BKD) DKI Jakarta berharap posisi camat dan lurah tetap dipertahankan, meski akan ...

5.340 Eselon III-IV DKI terancam dihapus

Wacana Presiden Joko Widodo untuk merampingkan birokrasi di pemerintah pusat hingga daerah diprediksi akan berdampak ...

Pemprov DKI akan lelang jabatan untuk Bappeda dan Disparbud

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan melaksanakan lelang jabatan untuk mengisi kekosongan posisi Kepala Dinas Badan ...

Kemarin, laporan polisi Ade Armando hingga kepala Bappeda mundur

Ragam peristiwa di wilayah Jakarta terjadi pada Jumat (1/11) disiarkan Antara dan mungkin masih dapat dibaca kembali ...

Kadisparbud DKI Jakarta mundur

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta Edy Junaedi mundur dari jabatannya pada Kamis (31/10) malam, namun ...

Ganjar lantik Herru Setiadhie sebagai Penjabat Sekda Jateng

Gubernur Ganjar Pranowo melantik Herru Setiadhie sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, ...

BKD: Kuota tenaga pendidikan dominan dalam CPNS 2019

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) DKI Jakarta Chaidir mengatakan kuota tenaga pendidikan paling dominan dalam ...

Formasi CPNS dari Kemenpan-RB belum cukupi kebutuhan pegawai DKI

Formasi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi ...