#awal 2024

Kumpulan berita awal 2024, ditemukan 1.010 berita.

Tokopedia konfirmasi rencana PHK dalam restrukturisasi organisasi

Perusahaan teknologi Tokopedia mengonfirmasi rencana pelaksanaan pemutusan hubungan kerja (PHK) dalam ...

Shopee bantu UMKM bertransformasi dan berdaya saing

Shopee mendukung pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) untuk bertransformasi serta berdaya saing dengan ...

Kemenhub dan Pemprov Papua Tengah kembangkan Bandara Douw Aturue

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Ditjen Hubud) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) bersama Pemerintah Papua Tengah ...

Satgas MTF UNIFIL XXVIII-O UNIFIL terima UN Medal dari PBB

Prajurit TNI Angkatan Laut yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Maritime Task Force TNI Kontingen Garuda XXVIII-O ...

SKK Migas: Target 1 juta BOPD pacu investasi hulu migas

SKK Migas menyampaikan target produksi 1 juta barel minyak per hari (BOPD) dan 12 miliar kaki kubik gas per hari ...

Pengamat INDEF : Kelas menengah anggap beli mobil bukan prioritas

Pengamat ekonomi Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) Tauhid Ahmad mengatakan rumah tangga ...

Cemindo Gemilang pertahankan jajaran komisaris dan direksi

Produsen Semen Merah Putih PT Cemindo Gemilang Tbk (CMNT) mempertahankan jajaran komisaris dan direksi, sebagaimana ...

Bulog tindak lanjuti arahan pemerintah kerja sama dengan Kamboja

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengatakan bahwa pihaknya siap menindaklanjuti arahan dan penugasan ...

KI DKI dan PAM Jaya sepakat perkuat layanan informasi publik

Komisi Informasi (KI) Provinsi DKI Jakarta dan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PAM Jaya sepakat untuk memperkuat ...

Perusahaan besar di Jerman hasilkan pendapatan gabungan 1 triliun euro

Perusahaan-perusahaan industri besar di Jerman menghasilkan pendapatan gabungan sebesar lebih dari 1 triliun euro (1 ...

DKI gencarkan PSN dua kali seminggu demi turunkan DBD

Dinas Kesehatan DKI Jakarta menggencarkan program pemberantasan sarang nyamuk (PSN) dua kali seminggu untuk menurunkan ...

Distanak Sultra catat peningkatan produksi padi awal tahun 2024

Dinas Tanaman Pangan dan Peternakan (Distanak) Provinsi Sulawesi Tenggara mencatat peningkatan produksi padi  pada ...

Telkomsel jadi yang pertama siap adopsi Wi-Fi 7 di Indonesia

Perusahaan telekomunikasi milik BUMN Telkom, Telkomsel, mengumumkan kesiapannya sebagai perusahaan pertama di Indonesia ...

Rupiah berpeluang meningkat karena ada potensi penurunan suku bunga AS

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Kamis, berpeluang meningkat karena ada potensi penurunan ...

Jaksel perkuat gugus tugas TPPO demi turunkan kasus perdagangan orang

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Selatan memperkuat gugus tugas Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) demi ...