#audit kerugian

Kumpulan berita audit kerugian, ditemukan 133 berita.

Kejati NTB eksekusi penahanan terpidana korupsi tambang Po Suwandi

Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat melakukan eksekusi penahanan Po Suwandi yang kini berstatus terpidana korupsi ...

PN Mataram terima putusan kasasi terdakwa korupsi tambang Po Suwandi

Pengadilan Negeri Mataram, Nusa Tenggara Barat, menerima amar putusan kasasi milik Po Suwandi, salah seorang terdakwa ...

Mahkamah Agung tolak kasasi dua terdakwa korupsi tambang pasir besi

Hakim Mahkamah Agung menolak permohonan kasasi dua terdakwa korupsi tambang pasir besi PT Anugrah Mitra Graha (AMG) ...

Inspektorat NTB audit Lombok Sumbawa Motocross dianggarkan Rp24 miliar

Inspektorat Nusa Tenggara Barat (NTB) melakukan audit penghitungan kerugian keuangan negara dalam penyelenggaraan acara ...

Eks Kadisbudpar Indramayu jadi tersangka korupsi air terjun buatan

Kejaksaan Negeri (Kejari) Indramayu, Jawa Barat, menetapkan eks Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) ...

Jaksa: dugaan korupsi jalur kereta Besitang-LangsaRp1,15 triliun

Kejaksaan Agung (Kejagung) menyebutkan, dugaan tindak pidana korupsi proyek pembangunan jalur kereta api ...

BPKP: Tidak ada intervensi audit korupsi masker COVID-19 di NTB

Direktur Investigasi I Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) RI Evenri Sihombing menegaskan tidak ada ...

Infografik

Kerugian negara dari kasus korupsi timah

Kejaksaan Agung (Kejagung) beserta Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) mengungkap temuan audit kerugian ...

BSI hormati proses hukum soal pejabat NTB yang jadi tersangka korupsi

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mendukung serta menghormati semua proses dan penegakan hukum yang sedang ...

Kejagung jerat enam tersangka korupsi timah dengan TPPU

Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menerapkan pasal tindak pidana pencucian uang (TPPU) ...

Kejagung tetapkan mantan Dirjen Minerba ESDM tersangka korupsi timah

Penyidik Jaksa Agung Muda Tidak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menetapkan Direktur Jenderal Mineral dan Batu ...

Kejari Sumbawa Barat minta BPKP audit proyek rehabilitasi gedung SMA

Penyidik Kejaksaan Negeri(Kejari) Sumbawa Barat meminta Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan ...

Kejati Aceh periksa puluhan saksi korupsi sawit Rp43,7 miliar

Penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh memeriksa puluhan saksi terkait dugaan tindak pidana korupsi program peremajaan ...

Kejaksaan geledah kantor Dinas Pendidikan Sumbar terkait kasus korupsi

Tim Kejaksaan Tinggi(Kejati) Sumatera Barat (Sumbar) melakukan penggeledahan di Kantor Dinas Pendidikan provinsi Sumbar ...

Kejari Aceh Besar tahan empat tersangka korupsi pembangunan Puskesmas

Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Besar menahan empat tersangka dugaan tindak pidana korupsi pembangunan Puskesmas dengan ...