#assessment

Kumpulan berita assessment, ditemukan 1.991 berita.

OJK perkuat integritas sektor jasa keuangan secara berkelanjutan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus meningkatkan sinergi dan kolaborasi dengan pemangku kepentingan termasuk civitas ...

Ditjen Hubla tingkatkan kualitas sarana transportasi laut  

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla) Kementerian Perhubungan terus berupaya meningkatkan kualitas sarana ...

PPATK sebut telah mengatasi ancaman judi online lewat aset kripto

Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana mengatakan bahwa pihaknya telah ...

Komisi X DPR: Pendidikan MTK sejak dini jadi strategi kejar skor PISA

Wakil Ketua Komisi X DPR RI MY Esti Wijayati menyambut baik rencana pendidikan matematika (MTK) sejak dini karena dapat ...

OJK: Hapus tagih diambil jika utang tak terbayar usai restrukturisasi

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae menyatakan bahwa rencana ...

TEA: Perlu diversifikasi bahan baku bioetanol agar target NDC tercapai

Lembaga riset independen Traction Energy Asia (TEA) memandang diversifikasi bahan baku pembuatan bioetanol perlu ...

BRIN nilai pelaksanaan Ujian Nasional harus dibarengi perbaikan sistem

Kepala Pusat Riset Pendidikan, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Trina Fizzanty menilai pelaksanaan kembali ...

BRIN sambut baik wacana Ujian Nasional untuk diadakan kembali

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyambut baik upaya pelaksanaan kembali Ujian Nasional di seluruh satuan ...

Mendikdasmen kejar skor PISA upayakan minat belajar matematika

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti akan mengejar ketertinggalan skor PISA dengan ...

PTFI: Safety hingga sinergi kunci penanganan kebakaran Smelter Gresik

Presiden Direktur PT Freeport Indonesia (PTFI) Tony Wenas menyatakan penerapan keselamatan kerja atau safety hingga ...

10 Tahun Jokowi

Transformasi untuk lebih menyehatkan bangsa Indonesia

Pandemi COVID-19 memberi banyak pelajaran buat bangsa ini. Bukan hanya soal bagaimana hidup berdampingan dengan virus ...

Muhadjir usul ke Pratikno masa awal masuk sekolah diubah

Menteri Koordinasi Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) periode 2019-2024 Muhadjir Effendy mengusulkan ...

Liga 1 Indonesia

Mabes Polri: Gelora Kieraha layak jadi homebase Malut United

Tim Auditor Pamobvit Korsabhara Baharkam Mabes Polri akhirnya mengizinkan dan memastikan Stadion Gelora Kieraha Ternate ...

Kemenkes luncurkan Proses Bisnis HTA Satu Pintu Satu Standar

Kemenkes meluncurkan Proses Bisnis HTA Satu Pintu Satu Standar, yang menggabungkan proses seleksi obat dan seleksi ...

Wakil Ketua MPR berharap calon Ketum Iluni FHUI kembangkan hukum

Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno berharap calon Ketua Umum Ikatan Alumni Fakultas Hukum Universitas Indonesia (Iluni FHUI) ...