#antarnegara

Kumpulan berita antarnegara, ditemukan 3.986 berita.

Indonesia tetap berkomitmen lanjutkan kerja sama KFX/IFX dengan Korea

Kementerian Pertahanan Indonesia menyatakan tetap berkomitmen untuk melanjutkan kerja sama pengembangan pesawat tempur ...

PM Li Qiang tawarkan empat usulan dalam KTT SCO di Kyrgyzstan

Perdana Menteri China Li Qiang menawarkan empat usulan dalam Konferensi Tingkat Tinggi Shanghai Cooperation ...

BNN sebut HONLAP sepakati pemberantasan narkoba selamatkan lingkungan

Pertemuan The 45th Meeting of Heads of National Durg Law Enforcement Agencies, Asia, ...

PLN tekankan pentingnya pembangunan ASEAN Power Grid wujudkan NZE

PT PLN (Persero) menekankan pentingnya pengembangan sistem transmisi listrik hijau antarnegara Asia Tenggara melalui ...

Kemenkes prakirakan cacar monyet di Indonesia bisa capai 3.600 kasus

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) bersama para ahli epidemiologi memprakirakan jumlah kasus Cacar Monyet atau ...

Kadiv Imigrasi DKI minta Kakanim Priok yang baru "tancap gas pol"

Kepala Divisi Keimigrasian Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta Sandi Andaryadi meminta Kepala Kantor ...

Xi sebut China siap dorong kerja sama saling menguntungkan dengan AS

Presiden China Xi Jinping pada Rabu (25/10) mengatakan bahwa China siap bekerja sama dengan Amerika Serikat (AS) untuk ...

Kemarin, Cacar Monyet di Jakarta hingga kebakaran hutan

Sejumlah berita yang disiarkan ANTARA pada laman Humaniora dan Warta Bumi pada Senin (23/10), menarik perhatian ...

Pakar: WHO belum kategorikan Cacar Monyet berpotensi menyebar luas

Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) Prof Dr Tjandra Yoga ...

Asian Para Games 2022

Natalia Tjahja berbagi inspirasi di balik “anthem” perdana APC

Pendiri Yayasan Maria Monique Last Wish sekaligus pencipta lagu Natalia Tjahja membagikan inspirasinya saat ...

Ratusan siswa ramaikan pembukaan Science Film Festival 2023

Lebih dari dua ratusan siswa yang berasal dari sekolah di wilayah Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi meramaikan sesi ...

CGTN: Kontribusi Tiongkok membangun "Belt and Road" yang ramah lingkungan

 Adil Ahmed, 65, adalah salah satu warga Pakistan yang merasakan manfaat dari proyek pengembangan energi ...

Kowani tuan rumah ACWO Expo 2023 kontribusi pemberdayaan perempuan

Kongres Wanita Indonesia (Kowani) menjadi tuan rumah ASEAN Confederation of Women’s Organizations (ACWO) Forum ...

KTT AIS

Melihat keseriusan Indonesia menerapkan ekonomi biru

Kemeriahan gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Archipelagic and Island State (AIS) Forum memang telah usai. Namun, ...

Pengalaman pelanggan Malaysia beli produk Indonesia di Shopee

Di era digital ini, jual-beli antarnegara nyatanya bisa dilakukan dengan sangat mudah. Platform marketplace menjadi ...