#antarbenua

Kumpulan berita antarbenua, ditemukan 432 berita.

Kim Yo Jong: AS harus hentikan 'aksi bodoh' bahayakan keamanan

Kim Yo Jong, saudara perempuan pemimpin Korea Utara (Korut) Kim Jong Un, pada Senin mengatakan bahwa Amerika ...

Korsel, AS dan Jepang latihan bersama usai Korut luncurkan rudal

Korea Selatan, Amerika Serikat dan Jepang mengadakan latihan pertahanan rudal trilateral di perairan internasional Laut ...

Rusia selidiki kebenaran rudal Korea Utara jatuh di perairannya

Rusia sedang menyelidiki kemungkinan rudal balistik antarbenua (ICBM) yang diluncurkan Korea Utara jatuh di ...

Adik Kim Jong Un kecam Dewan Keamanan PBB soal rudal Korut

Adik pemimpin Korea Utara Kim Jong Un, Kim Yo Jong, pada Jumat (14/7) mengecam Dewan Keamanan Perserikatan ...

AS, Korsel, Jepang kecam peluncuran rudal oleh Korut

Amerika Serikat, Korea Selatan, dan Jepang pada Jumat (14/7) mengeluarkan pernyataan bersama yang mengecam peluncuran ...

Korut akan bicara di DK PBB setelah luncurkan rudal antarbenua

Korea Utara bakal menyampaikan sebuah pernyataan yang langka terjadi, dalam pertemuan Dewan Keamanan Perserikatan ...

ASEAN 2023

ASEAN kecewa dengan peluncuran rudal Korut, desak dialog damai

Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) pada Kamis menyatakan kekecewaannya terhadap peluncuran rudal balistik ...

Bea Cukai dan Singapura bahas kerja sama patroli perbatasan

Direktorat Jenderal Bea Cukai (DJBC) melakukan kegiatan Rendezvous at Sea atau pertemuan antarinstansi dengan Singapore ...

Korut diduga tembakkan rudal balistik jarak jauh

Korea Utara diduga menembakkan rudal balistik jarak jauh ke arah Laut Timur, Rabu, di tengah ketegangan yang disebabkan ...

Blinken akan angkat isu Korut di Forum ASEAN

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken dalam Forum Kawasan ASEAN (ARF) pekan depan berencana ...

Korsel sanksi warga Rusia terlibat program senjata Korut

Korea Selatan pada Rabu kembali menjatuhkan sanksi kepada dua individu dan dua lembaga yang diduga terlibat dalam ...

Korsel gugat Korut Rp521 miliar atas peledakan kantor penghubung

Korea Selatan menggugat Korea Utara sebesar 35 juta dolar AS (sekitar Rp521 miliar) pada Rabu sebagai kompensasi atas ...

Menhan Korsel, AS dan Jepang bertemu di Singapura hadapi ancaman Korut

Para menteri pertahanan Korea Selatan, Amerika Serikat, dan Jepang akan menggelar pembicaraan trilateral di Singapura ...

Militer Korsel: Wahana peluncur antariksa Korut jatuh di Laut Kuning

Korea Utara (Korut) menembakkan apa yang mereka klaim sebagai "kendaraan peluncur antariksa" ke selatan pada ...

Jepang akan hancurkan setiap rudal Korut yang langgar wilayahnya

Jepang menegaskan bahwa mereka akan menghancurkan setiap rudal Korea Utara yang melanggar wilayahnya dan melakukan ...