#anggota komisi iv

Kumpulan berita anggota komisi iv, ditemukan 1.651 berita.

Hari Nelayan perlu jadi momentum tingkatkan kesejahteraan pesisir

Anggota Komisi IV DPR RI Johan Rosihan mengutarakan harapannya agar pemerintah menjadikan Hari Nelayan Nasional pada 6 ...

Terkait PPKM Mikro pemerintah perlu berikan insentif ke nelayan kecil

Pemerintah  dinilai perlu memberikan insentif kepada nelayan kecil dan anggota keluarga mereka di berbagai daerah ...

Anggota DPR ajak masyarakat Aceh Tamiang gemar makan ikan

Anggota Komisi IV DPR RI Muslim mengajak masyarakat Aceh Tamiang gemar makan ikan untuk menghindari kasus stunting atau ...

BRI susun transformasi jilid 2, yang bisa bikin rentenir keok

Direktur Bisnis Mikro PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Supari menyebut pihaknya sedang menyusun transformasi ...

DPR: Pemerintah jangan mau diintervensi asing soal industri tembakau

Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, Firman Soebagyo, mengingatkan pemerintah agar tidak mudah ...

Asosiasi pengolahan ingin jaminan ketersediaan stok bahan baku

Sejumlah asosiasi pengolahan yang bergerak di sektor kelautan dan perikanan menginginkan adanya jaminan terhadap ...

Anggota DPR: Pembangunan infrastruktur terkoneksi dukung pertanian

Anggota Komisi IV DPR RI Luluk Nur Hamidah meminta pembangunan infrastruktur di Indonesia terkoneksi untuk mendukung ...

Menteri LHK pertimbangkan pakai area hutan rusak Jawa jadi konservasi

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya menyambut baik usulan dari Komisi IV DPR RI tentang ...

DPR: Generasi milenial jangan malu jadi petani

Anggota Komisi IV DPR RI Endang Setyawati Thohari menyatakan, generasi milenial atau kalangan muda di dalam negeri ...

Tak kebagian pupuk, petani mengadu kemana lagi ?

Wawan Darmawan, petani Desa Sumber Mulya, Kecamatan Muara Telang, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, diliputi ...

Legislator: Penundaan impor beras akan mendongkrak harga gabah

Anggota Komisi IV DPR RI Sunarna meyakini penundaan rencana impor beras oleh pemerintah akan mendongkrak harga gabah di ...

Anggota DPR ingin akses jalan ke Food Estate Sumut segera diselesaikan

Anggota Komisi IV DPR Mindo Sianipar menginginkan pemerintah dapat segera menyelesaikan akses jalan menuju Food Estate ...

Komisi IV DPR RI harapkan food estate tak hanya tingkatkan produksi

Komisi IV DPR RI melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Kalimantan Tengah yakni Kabupaten Kapuas untuk meninjau langsung ...

DPR harap adanya audit kinerja Bulog terkait pengelolaan beras

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengharapkan adanya audit kinerja Bulog untuk memperbaiki kinerja perseroan yang belum ...

Hasto: Buku Megawati panduan kader PDIP peduli terhadap lingkungan

Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan peluncuran buku 'Merawat Pertiwi, Jalan Megawati ...