#aktivitas gunung

Kumpulan berita aktivitas gunung, ditemukan 2.717 berita.

Gunung Semeru kembali erupsi selama 127 detik

Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa Timur kembali erupsi dengan durasi waktu ...

PVMBG imbau warga tidak bermalam di area kawah aktif Gunung Lewotobi

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengimbau masyarakat untuk tidak bermalam di area kawah aktif ...

PVMBG turunkan status Gunung Inielika menjadi normal

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menurunkan status ancaman Gunung Inielika di Kabupaten Ngada, ...

Gunung Lewotobi Perempuan kembali berstatus normal

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menurunkan status Gunung Lewotobi Perempuan di Flores Timur Nusa ...

Tanpa erupsi, aktivitas Gunung Marapi turun drastis pada awal Ramadhan

Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) mencatat tidak terjadi letusan atau erupsi Gunung Marapi dalam lima hari terakhir dan ...

Sejumlah truk terjebak di aliran lahar dingin Semeru

Sejumlah truk penambang pasir yang beroperasi di daerah Daerah Aliran Sungai (DAS) Regoyo di Desa Jugosari, Kabupaten ...

Gunung Semeru meletus, lontarkan abu vulkanik setinggi 1 km

Tinggi letusan erupsi Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa Timur, mencapai satu ...

Gunung Semeru erupsi dengan letusan setinggi 800 meter

Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dengan Malang, Jawa Timur, erupsi dengan tinggi kolom ...

Video

PVMBG laporkan aktivitas Gunung Marapi cenderung meningkat

ANTARA - Gunung Marapi di Sumatera Barat kembali mengalami erupsi pada Rabu (6/3) dengan ketinggian kolom abu teramati ...

Empat truk penambang pasir terjebak aliran lahar dingin Gunung Semeru

Empat truk penambang pasir yang sedang beroperasi di Daerah Aliran Sungai (DAS) Regoyo di Desa Jugosari, Kabupaten ...

Getaran banjir lahar dingin Gunung Semeru tercatat 3 jam lebih

Getaran banjir lahar dingin Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, tercatat 3 jam lebih karena hujan deras ...

PVMBG: Gas beracun di kawah Gunung Marapi cenderung menurun

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menyebut gas beracun SO2 atau sulfur dioksida di kawah Gunung ...

PVMBG laporkan aktivitas Gunung Marapi cenderung meningkat

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan aktivitas Gunung Marapi yang berada di Kabupaten ...

PVMBG: Status Gunung Lewotobi Laki-laki Flores Timur turun ke level II

Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Hendra Gunawan mengatakan tingkat status aktivitas Gunung ...

PVMBG sebut erupsi kembali terjadi di puncak Gunung Ile Lewotolok

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melalui Pos Pengamatan Gunung Api di Kabupaten Lembata, Nusa ...