#30 september

Kumpulan berita 30 september, ditemukan 3.783 berita.

Quectel umumkan modul pintar SC680A LTE baru di industri

Quectel Wireless Solutions, penyedia solusi IoT global, hari ini mengumumkan telah merilis modul pintar SC680A baru ...

Waspadai hujan disertai petir di Jakarta Selatan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperingatkan kepada masyarakat DKI Jakarta untuk mewaspadai ...

Energi baru tak cuma kurangi emisi tapi juga dorong inovasi teknologi

Sekretaris Jenderal Dewan Energi Nasional Djoko Siswanto mengatakan transisi energi berkelanjutan yang bersih di sektor ...

PMI latih masyarakat untuk mampu petakan dan tangani KLB

Palang Merah Indonesia (PMI) memberikan pelatihan kepada masyarakat agar mampu melakukan pemetaan dan menangani atau ...

Waspada gelombang tinggi perairan Indonesia pada 29-30 September

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat yang tinggal dan beraktivitas di pesisir untuk ...

Pemkot Jaksel dorong milenial lukis mural cegah vandalisme di Ragunan

Pemerintahan Kota Administrasi Jakarta Selatan mendorong milenial melukis mural guna mencegah aksi vandalisme di tembok ...

Tradisi "Tumpeng Jangka" bangkitkan semangat tani warga Gunung Andong

Tradisi bersih desa "Tumpeng Jangka" oleh warga kawasan Gunung Andong di Dusun Mantran Wetan, Desa Girirejo, ...

Foto

Pameran Indonesia Electric Motor Show 2022

Petugas mengecek kendaraan listrik yang dipamerkan dalam Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2022 di Jakarta ...

Nissan LEAF dan Kicks e-POWER mejeng di IEMS 2022

Nissan Indonesia memboyong dua produk elektrifikasinya yakni Nissan LEAF dan Nissan Kicks e-POWER dalam Indonesia ...

Undip Semarang tambah 11 guru besar

Universitas Diponegoro (Undip) Semarang menambah 11 guru besar yang dikukuhkan secara bertahap mulai 27 hingga 30 ...

Pengoperasian Jalan Layang Ganefo akan urai kemacetan

Pengoperasian secara penuh Jalan Layang (Fly Over) Ganefo, Mranggen, Kabupaten Demak, pada awal Oktober 2022 diharapkan ...

Menhub ajak pemangku kepentingan kolaborasi kendaraan listrik ekonomis

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mendorong sektor industri, perguruan tinggi, dan seluruh pemangku ...

PMI dan ICRC bantu Pemerintah Indonesia tanggulangi katarak

Palang Merah Indonesia (PMI) dan Komite Internasional Palang Merah (ICRC) kembali melakukan operasi katarak dan ...

IEMS 2022 diharap jadi tolok ukur percepatan program kendaraan listrik

Pameran otomotif yang berfokus pada kendaraan listrik, Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2022, resmi dibuka di ...

Infografik

Timnas wushu Indonesia borong 5 emas di WUSCG 2022

Tim nasional (timnas) wushu Indonesia memboyong 5 medali emas dalam ajang World University Sport Combat Games (WUSCG) ...