#28 juni

Kumpulan berita 28 juni, ditemukan 2.018 berita.

Bulog manfaatkan tol laut distribusikan stok pangan untuk pasar murah

Perum Bulog memanfaatkan tol dalam proses distribusi untuk mempercepat penyediaan pangan yang akan digunakan ...

Muhammadiyah umumkan 1.488 lokasi shalat Idul Adha di Jatim

Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur (PWM Jatim) mengumumkan sebanyak 1.488 lokasi shalat Idul Adha yang dapat ...

Pemuda Seniman Maluku menggelar pameran karya seni dari sampah

Pemuda Seniman Maluku Erzhal Umamit menggelar pameran karya seni teknik skenografi yang terbuat dari sampah, ...

KAI: 16.519 penumpang berangkat dari Stasiun Pasar Senen hari ini

PT KAI Daerah Operasi (Daop) 1 Jakarta mencatat keberangkatan sebanyak 16.519 penumpang dari Stasiun Pasar Senen pada ...

Menengok pasar ternak jelang Hari Raya Idul Adha di Afghanistan

Perayaan Idul Adha, yang tahun ini dimulai pada 28 Juni, mencakup penyembelihan hewan dan pembagian daging, beribadah ...

Daop 8 Surabaya siapkan 25.659 kursi saat libur panjang Idul Adha

PT KAI Daerah Operasional (Daop) 8 Surabaya, Jawa Timur,  menyiapkan 25.659 kursi duduk atau total kapasitas 42 ...

IHSG awal pekan melemah menjelang libur panjang Idul Adha 1444 H

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin pagi dibuka melemah menjelang libur panjang ...

Telaah

Ketika perbedaan Idul Adha terakomodasi

Pimpinan Pusat Muhammadiyah, lewat Sekretaris Umum Abd Mu'ti, menyampaikan ucapan terima kasih kepada Presiden Joko ...

Kapolri angkat Komjen Agus Andrianto sebagai Wakapolri

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengangkat Komjen Pol. Agus Andrianto sebagai Wakapolri menggantikan Komjen ...

KAI Cirebon sebut kenaikan penumpang hingga 100 persen libur Idul Adha

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 3 Cirebon, Jawa Barat, mendata terdapat kenaikan penumpang pada libur Idul Adha 1444 ...

BPOLBF ajak masyarakat ramaikan Festival Wolobobo di Ngada

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) mengajak masyarakat untuk ikut meramaikan Festival Wolobobo di ...

Presiden Jokowi beli sapi warga Sumut untuk kurban

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo membeli sapi milik Rahmat, warga Deli Serdang, Sumatera Utara yang bobotnya ...

Muhammadiyah Batam pusatkan Shalat Idul Adha di Stadion Temenggung

Muhammadiyah Kota Batam, Kepulauan Riau, pusatkan pelaksanaan Shalat Idul Adha 1444 Hijriah yang jatuh pada Rabu, 28 ...

BMKG: Waspadai gelombang hingga empat meter di perairan selatan NTT

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta warga agar mewaspadai gelombang laut hingga empat meter ...

KAI: Penumpang keberangkatan Stasiun Pasar Senen meningkat 70,1 persen

Pelaksana Harian Manajer Humas KAI Daerah Operasi (Daop) 1 Jakarta Feni Novida Saragih mengatakan, terjadi kenaikan ...