#22 mei

Kumpulan berita 22 mei, ditemukan 3.470 berita.

FSGI sarankan Kemendikbud tak gunakan slogan "Merdeka Belajar"

Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) merekomendasikan agar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) tidak ...

Mantan Dirjen Perikanan Tangkap KKP tak ingin polemik diperpanjang

Mantan Dirjen Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Zulficar Mochtar menegaskan tidak ...

Polemik lobster diduga jadi penyebab Zulficar Mochtar dicopot dari KKP

Pengamat kelautan Abdul Halim berpendapat bahwa tercopotnya M Zulficar Mochtar dari posisi Dirjen Perikanan Tangkap ...

Kiara nilai tercopotnya Zulficar sebagai persoalan serius KKP

Koalisi Rakyat untuk Keadilan Perikanan (Kiara) menilai tercopotnya M Zulficar Mochtar dari posisi Direktur Jenderal ...

Menteri Edhy berhentikan Dirjen Perikanan Tangkap

Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo memberhentikan M Zulficar Mochtar, yang sebelumnya pernah menjadi aktivis ...

"Stylist": syuting acara James Corden, tak ada luka pada Amber Heard

Amber Heard mengaku habis dipukuli Johnny Depp, dia terpaksa harus tampil di acara "The Late Late Show"-nya ...

Program Guru Penggerak sudah disampaikan ke Presiden dan DPR

Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Iwan Syahril ...

Komisi X DPR segera panggil Mendikbud terkait paten Merdeka Belajar

Ketua Komisi X DPR Syaiful Huda mengatakan pihaknya segera memanggil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) ...

Polda Metro hentikan penyelidikan kasus dugaan suap UNJ

Subdirektorat Tindak Pidana Korupsi Ditreskrimsus Polda Metro Jaya menghentikan penyelidikan perkara dugaan suap yang ...

Perum Bulog jamin kualitas beras untuk keluarga penerima manfaat

Perum Bulog menjamin beras bantuan untuk masyarakat terdampak COVID-19 di Jabodetabek merupakan beras premium yang ...

Cerita KLa Project rilis single "Kita Kan Bisa" setelah satu dekade

Grup musik KLa Project mengeluarkan karya baru "Kita Kan Bisa", single pertama mereka sejak hampir satu ...

Untuk cegah COVID-19, pergerakan warga Pegunungan Bintang dibatasi

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Pegunungan Bintang (Pegubin), Provinsi Papua berupaya membatasi pergerakan orang di ...

Kementan paparkan penyebab masuknya jamur enoki mengandung Listeria

Badan Karantina Pertanian Kementerian Pertanian memaparkan masuknya produk jamur enoki asal Korea Selatan yang ...

Survei SMRC: 53 persen warga akui sulit urus izin mendirikan UKM

Survei nasional Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) mencatat 53 persen warga menilai bahwa mengurus izin untuk ...

Gubernur Sulteng lantik Rais Adam sebagai Bupati Banggai Kepulauan

Gubernur Sulawesi Tengah Longki Djanggola mengambil sumpah jabatan dan melantik Rais Adam sebagai Bupati Banggai ...