#21 hari

Kumpulan berita 21 hari, ditemukan 1.114 berita.

Artikel

Larva ajaib pengurai sampah organik

Masalah sampah masih menjadi persoalan bersama yang tidak akan lepas dari kehidupan manusia. Setiap rumah tangga akan ...

Asosiasi Ibu Menyusui di Kalbar gencarkan sosialisasi PMBA

Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia (AIMI) Daerah Provinsi Kalimantan Barat menggandeng kader posyandu di beberapa ...

Kemenkes: Sembilan kasus yang dicurigai, tidak terbukti Monkeypox

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengemukakan hasil diagnosa terhadap sembilan pasien yang ...

Herborist hadirkan "gel scrub" hingga serum tubuh "Juice for Skin"

Jenama perawatan kulit asli Indonesia Herborist menghadirkan rangkaian kulit mulai dari exfoliating gel scrub, face ...

WHO serukan kolaborasi tulus dan tidak egois perangi cacar monyet

Pemerintah, mitra kesehatan dan masyarakat umum perlu segera bertindak bersama untuk mencegah cacar monyet di kawasan ...

IESR sarankan modifikasi PLTU batu bara agar fleksibel memasok energi

Institute for Essential Services Reform (IESR) menyarankan modifikasi (retrofit) PLTU batu bara agar bisa dioperasikan ...

Laporan dari Tanah Suci

Jamaah calon haji Indonesia diminta pakai alas kaki saat di Tanah Suci

Kepala Seksi Kesehatan Daerah Kerja Mekkah M Imran Saleh mengingatkan jamaah calon haji Indonesia agar tetap mengenakan ...

Rumah Demokrasi minta KPU definisikan kampanye di media sosial

Pimpinan Rumah Demokrasi Ramdansyah meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk membuat definisi yang jelas terkait ...

DPR-KPU sepakati durasi masa kampanye 75 hari

DPR dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI  menyepakati durasi masa kampanye Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak 2024 ...

KUD Argopuro Probolinggo lockdown akibat ratusan ternak terkena PMK

Koperasi Unit Desa (KUD) Probolinggo, Jawa Timur memberlakukan penguncian wilayah (lockdown) akibat ratusan ekor sapi ...

Pembengkakan kelenjar getah bening gejala spesifik cacar monyet

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengemukakan pembengkakan pada kelenjar getah bening menjadi ...

Senam

Pesenam Rusia dilarang tampil satu tahun gara-gara simbol 'Z'

Seorang pesenam Rusia yang mengenakan simbol yang berkaitan dengan invasi negaranya di Ukraina saat podium medali ...

KKP: Sanksi administratif untuk keberlanjutan usaha perikanan

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyatakan bahwa penerapan sanksi administratif kepada pelaku usaha perikanan ...

Laporan Thomas Uber dari Bangkok

Indonesia ditekuk China 0-3 di perempat final Piala Uber

Timnas bulu tangkis Indonesia terhenti di babak perempat final Piala Uber 2022 setelah dikalahkan 0-3 dari China pada ...

Bank Riau Kepri menyatakan bertanggung jawab atas kasus skimming

Bank Riau Kepri menyatakan akan bertanggung jawab atas hilangnya uang nasabah di Batam, Kepulauan Riau (Kepri) akibat ...