#11 februari 2023

Kumpulan berita 11 februari 2023, ditemukan 88 berita.

Sepekan, penegasan Jokowi soal korupsi hingga eksploitasi PMI

Ragam peristiwa di Indonesia terjadi sepekan, 6-11 Februari 2023 yang disiarkan ANTARA dan masih layak anda baca ...

Politeknik Negeri Madiun gelar Festival Vokasi tahun 2023

Politeknik Negeri Madiun menggelar Festival Vokasi tahun 2023 dengan menyajikan capaian inovasi dan karya yang telah ...

SKK Migas temukan cadangan gas di Pulau Seram Maluku

SKK Migas bersama kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) Citic Seram Energy Ltd menemukan indikasi hidrokarbon berupa gas ...

Artikel

Merangkai Festival Bau Nyale menjadi wisata mendunia

Festival Pesona Bau Nyale 2023 di Pantai Seger, Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Desa Kuta, Kecamatan Pujut, ...

Bawaslu Kepri ingatkan potensi konflik penataan TPS Pemilu 2024

Badan Pengawas Pemilu Provinsi Kepulauan Riau (Bawaslu Kepri) mengingatkan jajaran KPU setempat untuk mencegah konflik ...

KPU Kepri restrukturisasi TPS hingga di pulau-pulau

Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kepulauan Riau (KPU Kepri) melakukan restrukturisasi atau penataan tempat pemungutan ...

20 ribu penyuluh agama ikut pelatihan pendampingan proses produk halal

Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama menggelar pelatihan pendampingan proses produk halal ...

BMKG ingatkan potensi hujan lebat di sebagian wilayah Indonesia Sabtu

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan masyarakat untuk waspada akan potensi hujan lebat ...

Dubes Iran: Bidang kesehatan prioritas kerja sama dengan Indonesia

Duta Besar Iran untuk Indonesia Mohammad Khoush Heikal Azad mengatakan alat kesehatan dan kesehatan menjadi prioritas ...

E-Sport

Dante dan Nero dari Devil May Cry 5 akan hadir di Free Fire

Kolaborasi Free Fire dan Devil May Cry 5 akan hadir mulai Sabtu, dengan membawa bundles, emote, dan skin eksklusif ...

Satu personel Basarnas Jambi ikut Operasi SAR di Turki

Satu personel dari Kantor Basarnas Jambi bergabung bersama dengan Tim INASAR (Indonesia Search and Rescue) untuk menuju ...

Festival Bau Nyale 2023 ajang promosi kebudayaan pada wisatawan

Bupati Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, H Lalu Pathul Bahri mengatakan festival pesona Bau Nyale (menangkap cacing ...

Video

Basarnas lepas tim INASAR berangkat ke Turki

ANTARA - Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Marsekal Madya TNI Henri Alfiandi melepas tim ...

Masyarakat pesisir diimbau waspada gelombang tinggi hingga enam meter

Badan Meteorologi Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat pesisir waspada potensi gelombang tinggi ...

Judika buka konser Westlife bawakan "Beautiful in White"

Penyanyi Judika membuka konser grup band Westlife "The Wild Dreams Tour" di ICE BSD Tangerang pada Kamis ...