Beijing (ANTARA News) - Saham-saham Bursa China dibuka lebih tinggi pada Jumat pagi dengan Indeks Komposit Shanghai naik 0,16 persen menjadi diperdagangkan di 2.609,34 poin.
Laporan Xinhua menyebutkan Indeks Komponen Shenzhen yang melacak saham-saham di bursa kedua China, dibuka menguat tipis 0,09 persen menjadi diperdagangkan pada 7.741,73 poin.
Sementara itu, indeks ChiNext, yang melacak saham-saham perusahaan sedang berkembang di papan bergaya NASDAQ China, berkurang 0,12 persen menjadi diperdagangkan di 1.344,13 poin.
Baca juga: IHSG dibuka turun 6,54 poin
Baca juga: Rupiah melemah tipis, tembus Rp14.500-an
Baca juga: Wall Street ditutup bervariasi, kekhawatiran perlambatan ekonomi AS berlanjut
Baca juga: Burs Tokyo dibuka naik, menyusul aksi beli saham teknologi
Baca juga: Pelemahan kurs dolar AS berlanjut
Pewarta: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
Copyright © ANTARA 2018