Hal itu termaktub pada pidato Presiden pertama RI Sukarno pada 1945 yang menyatakan bangsa Indonesia didirikan oleh semua untuk semua.
"Itulah saya kira prinsip-prinsip nasionalisme modern yang diterapkan Bung Karno untuk mendirikan negara Indonesia ini," kata pria yang juga menjabat sebagai pimpinan redaksi majalah sejarah Historia di Jakarta, Rabu.
Simak video selengkapnya di bawah ini:
Pewarta: Nanien Yuniar
Editor: Ida Nurcahyani
Copyright © ANTARA 2016