TOKYO (Antara/BUSINESS WIRE) -- GENIEE, Inc. (Kantor pusat:Shinjuku-ku, Tokyo; Presiden dan CEO: Tomoaki Kudo) mengumumkan bahwaperusahaannya telah menandatangani perjanjian investasi dengan PT. GALACTICMULTIMEDIA (Kantor pusat: Jakarta, Indonesia; CEO: Arthur Chua) yangmenyediakan media pasar aplikasi Android di Indonesia.

1. Tujuan Investasi

GALACTIC MULTIMEDIA merupakan penyedia layanan pasar aplikasi Androiddi Indonesia di mana pasar internet mobileberkembang sangat pesat.

GENIEE, melalui investasi ini, menciptakan suatu sistem kerjasamauntuk mempercepat pertumbuhan bisnis kedua perusahaan di berbagai negara danwilayah di Asia Tenggara, termasuk Indonesia.

2. GALACTIC MULTIMEDIA

GALACTIC MULTIMEDIA adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidangteknologi dan media bernama “OOMPH” (http://oomph.co.id/)yang mengoperasikan media pasar aplikasi Android di Indonesia.

GALACTIC MULTIMEDIA telah meraih lebih dari 8 juta pengguna diIndonesia dan telah menguasai lebih dari 15% pangsa pasar. Ke depannya, terkaitdengan media berorientasi mobile,GALACTIC MULTIMEDIA menargetkan tidak hanya menyajikan layanan iklan namun jugamenyediakan sebuah platform solusitotal bagi terminal Android, yangdimulai dengan sebuah platform perikalanan dan fungsi push notification bagi pengembang aplikasi store, diikuti dengan konten tambahan, fungsi sajian yang lebihkomprehensif dan nilai tambah bagi para pengguna mobile dan pengembang aplikasi.

3. GENIEE

GENIEE, Inc. mengembangkan dan menyajikan “Geniee SSP”, yang memilikisekitar 60 juta premium impression diJepang dalam platform optimisasi profit periklanan media internet SSP danmenyediakan layanan dukungan pemasaran bagi para pengiklan dan perwakilanmereka. GENIEE juga menghadirkan satu keseluruhan SSP, DMP dan DSP dan sebagaiperusahaan yang memiliki spesialisi unggul di bidang periklanan.

Terkait dengan pengembangan perusahaan di luar Jepang, sejak pendirianGeniee International Pte. Ltd pada 2012, GENIEE telah membentuk anak perusahaandan joint ventures di Indonesia,Vietnam, Singapura, Thailand dan Malaysia. Geniee menyediakan dukungan untukoptimisasi profit media bagi sekitar 2500 perusahaan di Asia Tenggara.

4. Geniee SSP

Geniee SSP, yang ditawarkan oleh GENIEE, merupakan sebuah platform distribusi periklanan yangmengimplementasikan peningkatan profit iklan bagi media dan optimisasimanajemen pengoperasian iklan. Di Jepang sendiri, “Genie SSP” bekerjasamadengan “Geniee DMP”, yang merupakan satu-satunya perusahaan penyedia aplikasi smartphone. Geniee SSP mengembangkanlayanan perencanaan total yang tidak hanya meningkatkan profit media namun jugadapat mendukung arsitektur produk iklan yang baru.

Baca sumberaslinya di businesswire.com: http://www.businesswire.com/cgi-bin/mmg.cgi?eid=51347582&lang=en

Kontak

Geniee, Inc.

Mori, +81-3-5337-8215

Corporate Planning Department, Public Relations

pr@geniee.co.jp

Sumber : Geniee, Inc.

Pengumuman ini dianggap sah dan berwenang hanyadalam versi bahasa aslinya. Terjemahan-terjemahan disediakan hanya sebagai alatbantu, dan harus dengan penunjukan ke bahasa asli teksnya, yang adalahsatu-satunya versi yang dimaksudkan untuk mempunyai kekuatan hukum.

Pewarta: PR Wire
Editor: PR Wire
Copyright © ANTARA 2016