-Dengan penawaran terbaru senilai 43.50 poundsterling per saham dalam bentukuang tunai, dengan alternatif saham parsial

-Penawaran uang tunai dengan premium sebesar 48%

-Alternatif saham parsial dengan premium sebesar 33%

BRUSSEL, 13 Oktober 2015 (Antara/PRNewswire) --Informasi dibawah ini merupakan informasi yang sebagaimana diatur di DekritKerajaan Belgia per 14 November 2007 terkait kewajiban penerbit instrumen keuanganyang telah diakui untuk melakukan perdagangan di pasar yang telah diatur olehpemerintah.

PENGUMUMAN INI DILARANG UNTUK DISIARKAN,DIPUBLIKASIKAN, ATAU DIDISTRIBUSIKAN SEUTUHNYA ATAU SEBAGIAN, KE ATAU DARIWILAYAH YURISDIKSI YANG DAPAT MENYEBABKAN PELANGGARAN UU ATAU PERATURANTERTENTU YANG DIMILIKI YURISDIKSI TERSEBUT

PENGUMUMAN INI BUKAN PENGUMAN NIAT KUAT UNTUKMELAKUKAN PENAWARAN SESUAI RULE 2.7 THE CITY CODE TERKAIT PENGAMBILALIHAN DANMERGER DAN TIDAK AKAN ADA KEPASTIAN KALAU PENAWARAN INI NANTINYA AKAN DAPATRAMPUNG.

Anheuser-Busch InBev ("AB InBev")(Euronext: ABI) (NYSE: BUD) merespon berbagai kabar terbaru danmengkonfirmasikan kalau perusahaan ini kembali mengajukan proposal terbarukepada Dewan Direksi SABMiller plc ("SABMiller") (LSE: SAB) (JSE:SAB) untuk menggabungkan dua perusahaan dan membangun sebuah perusahaan biryang berskala global sesungguhnya.

ProposalTerbaru

Proposal terbaru AB InBev berisi penawaran tunaisenilai 43.50 poundsterling per lembar saham, dengan alternatif saham parsialyang tersedia sekitar 41% dari saham SABMiller.

Penawaran tunai ini merepresentasikan premiumsenilai 48% dari harga saham penutupan SABMiller senilai 29.34 poundsterlingper 14 September 2015 (hari terakhir sebelum pembaruan spekulasi pendekatandari AB InBev).

AlternatifSaham Parsial

Berdasarkan proposal terbaru, para pemegang sahamSABMiller yang memilih saham parsial akan mendapatkan 0.483969 Saham Terbatasdan 3.56 poundsterling dalam bentuk tunai untuk setiap lembar sahamSABMiller[1]. Berdasarkan harga penutupan saham biasa AB InBev per 9 Oktober2015 senilai 98.30 euro, alternatif saham parsial, termasuk 3.56 poundsterlingdalam bentuk tunai, akan bernilai 38.88 poundsterling untuk setiap lembar sahamSABMiller, merepresentasikan premium sebesar 33% dari harga saham penutupanSABMiller sebesar 29.34 poundsterling per 14 September 2015[2].

Proposal terbaru ini adalah pra kondisional baikbagi Altria Group, Inc. maupun BevCo Ltd. untuk memilih alternatif sahamparsial terkait seluruh saham SABMiller mereka.

AB Inbev memperkirakan sebagian besar pemegang sahamSABMiller, selain Altria Group, Inc. dan BevCo Ltd, akan cenderung memilihpenawaran tunai.

AB InBev tidak akan menantikan rekomendasi dariDewan Direksi SABMiller terkait alternatif saham parsial.

Hal-halLain

Pengumuman transaksi formal ini akan tunduk padaprasyarat yang disebutkan diatas dan prasyarat dan syarat yang disebutkan dipengumuman AB InBev pada tanggal 7 Oktober 2015. AB InBev berhak untukmembebaskan seluruh atau sebagian prasyarat apapun terkait penawaransebagaimana tercantum dalam pengumuman tersebut atau yang disebut di atas.

Proposal terbaru ini bukanlah suatu penawaran ataumewajibkan AB InBev untuk membuat penawaran, juga bukan merupakan niat kuatuntuk melakukan penawaran dalam artian The Code. Oleh karena itu, AB InBevtidak menganggapnya sebagai dasar pengumuman yang sesuai dengan Peraturan 2.2(a) yang ada di dalam The Code.

Tidak ada kepastian tawaran resmi akan dibuat. Akandibuat pernyataan lebih lanjut jika diperlukan.

AB InBev berhak untuk:

a) memperkenalkan bentuk-bentuk lain daripertimbangan dan / atau untuk memvariasikan komposisi pertimbangan;

b) melaksanakan transaksi melalui atau bersamadengan anak perusahaan AB InBev atau perusahaan yang akan menjadi anakperusahaan dari AB InBev;

c) melakukan penawaran (termasuk tawaran tunai danalternatif saham parsial) kepada SABMiller kapanpun dengan persyaratan yangkurang menguntungkan:

(i) dengan persetujuan atau rekomendasi dari DewanSABMiller;

(ii) jika pihak ketiga mengumumkan niat kuat untukmembuat tawaran kepada SABMiller dengan persyaratan yang kurang menguntungkan;atau

(iii) setelah pengumuman oleh SABMiller tentangtransaksi whitewash yang sesuai dengan The Code; dan

d) seandainya dividen diumumkan, dideklarasikan,dibuat atau dibayar oleh SABMiller, untuk mengurangi penawarannya (termasuktawaran tunai dan alternatif saham parsial) dengan jumlah dividen tersebut.

Lazardbertindak secara eksklusif sebagai penasihat finansial untuk AB InBev, bukanuntuk pihak manapun terkait transaksi ini, dan bukan, dan tidak akan pernah,bertanggung jawab menyediakan layanan dan perlindungan mereka kepada siapapunselain AB InBev. Untuk tujuan ini, "Lazard" dalam hal ini adalahLazard Frères & Co. LLC dan Lazard & Co., Limited. Lazard & Co.,Limited berwenang dan diatur oleh Financial Conduct Authority di Inggris. Baik Lazard ataupun seluruhafiliasnya tidak berhutang atau menerima segala bentuk tugas, kewajiban, atautanggung jawab apapun (baik itu secara langsung atau tidak, baik itu dalamkontrak, dalam hal yang melawan hukum, dibawah undang-undang, atau apapun)terhadap pihak manapun yang bukan merupakan klien Lazard sehubungan denganpengumuman ini atau permasalahan yang dijelaskan di dalam pengumuman ini.

DeutscheBank AG mendapat kewenangan dibawah UU Perbankan Jerman (otoritas kompeten:Bank Sentral Eropa) dan, di Inggris, oleh Prudential Regulation Authority.Deutsche Bank AG tunduk pada pengawasan oleh Bank Sentral Eropa dan oleh BaFin,Otoritas Pengawas Keuangan Federal Jerman, dan tunduk pada regulasi terbatas diInggris oleh Prudential Regulation Authority dan Financial Conduct Authority.Informasi terperinci terkait otoriasi dan regulasi oleh Prudential RegulationAuthority, dan regulasi oleh Financial Conduct Authority, dapat diminta atautersedia di www.db.com/en/content/eu_disclosures.htm

DeutscheBank AG, yang bertindak melalui kantor cabang London (DB), bertindak sebagaipialang korporat untuk AB InBev dan tidak untuk pihak manapun terkaitpengumuman ini. DB tidak akan bertanggung jawab terhadap pihak manapun selainterhadap AB InBev atas penyediaan layanan proteksinya yang diberikan kepadaklien-klien DB, tidak untuk menyediakan layanan konsultasi apapun sehubungandengan hal yang sebagaimana disebutkan di pengumuman ini. Tanpa membatasikewajiban satu pihak karena kasus penipuan, tidak DB tidak juga anakperusahaan, cabang, atau afiliasinya, tidak juga direktur, karyawan, representatif,penasihat, atau agen mereka, berhutang atau menerima tugas, kewajiban, tanggungjawab apapun (baik secara langsung atau tidak, baik dalam kontrak, dalamkondisi yang melawan hukum, dibawah undang-undang, atau apapun) terhadap pihakmanapun yang merupakan klien DB sehubungan dengan pengumuman ini, denganpernyataan apapun yang disebutkan disini, atau apapun.

Sesuaidengan Rule 2.6(a) The Code, AB InBev wajib, selambat-lambatnya pukul 17:00waktu setempat tanggal 14 Oktober 2015, mengumumkan niat yang kuat untukmelakukan

penawaranmerger dengan SABMiller sesuai dengan Rule 2.7 The Code atau mengumumkanperusahaan ini ini tidak berniat melakukan penawaran terhadap SABMiller, dalamhal ini, pengumuman ini akan dianggap sebagai pernyataan yang sesuai denganRule 2.8 The Code. Tenggat waktu tersebut hanya dapat diperpanjang sesuaipersetujuan SABMiller dan Takeover Panel sesuai dengan Rule 2.6(c) The Code.

Siaran pers versi bahasa Inggris, Jerman, danPerancis akan tersedia di www.ab-inbev.com

PersyaratanPengungkapan The Code

Mengacu pada Peraturan 8.3 (a) The Code, setiaporang yang tertarik sebanyak 1% atau lebih dari setiap kelas sekuritas yangrelevan dari perusahaan yang ditawar (offeree company) atau dari bursa efekdimana perusahaan penawar (offeror) memperdagangkan sahamnya (menjadiperusahaan penawar apapun selain perusahaan penawar yang telah diumumkan kalaupenawarannya adalah, atau mungkin, semata-mata dalam bentuk tunai) harusmembuat Pengungkapan Posisi Pembukaan (Opening Position Disclosure) setelahdimulainya periode penawaran dan, jika kemudian, setelah pengumuman di manasetiap bursa efek dimana perusahaanpenawar pertama diidentifikasi. Sebuah Pengungkapan Posisi Pembukaan harusberisi rincian dari kepentingan orang tersebut dan persetujuan untuk menjual(short position) di, dan hak untuk berlangganan, bursa efek masing-masing (i)perusahaan yang ditawar dan (ii) setiap bursa efek perusahaan penawar (s).Sebuah Pengungkapan Posisi Pembukaan oleh seseorang kepada Peraturan 8.3(a)yang berlaku harus dilakukan selambat-lambatnya 03:30 pm (waktu London) padahari kerja ke-10 setelah dimulainya periode penawaran dan, jika sesuai,selambat-lambatnya 3.30 pm (waktu London) pada hari kerja ke-10 setelahpengumuman di mana setiap bursa efek perusahaan penawar diidentifikasi pertamakali. Orang terkait yang berurusan dengan sekuritas terkait perusahaan yangditawar atau dari bursa efek perusahaan penawar sebelum batas waktuPengungkapan Posisi Pembukaan harus membuat DealingDisclosure.

Berdasarkan Peraturan 8.3 (b) The Code, setiap orangyang, atau menjadi, tertarik membeli saham sebanyak 1% atau lebih dari setiapkelas efek yang relevan dari perusahaan yang ditawar atau dari setiap bursaefek perusahaan penawar harus membuat Dealing Disclosure jika orang tersebutmelakukan kesepakatan di bursa efek perusahaan yang ditawar atau dari setiapbursa efek perusahaan penawar. Sebuah Dealing Disclosure harus berisi rincian tentang kepentingan orangtersebut dan persetujuan untuk menjual di, dan hak untuk berlangganan, bursaefek masing-masing (i) perusahaan yang ditawar dan (ii) setiap bursa efekperusahaan penawar (s), rincian ini sebelumnya telah diungkapkan pada Peraturan8. Dealing Disclosure yang dibuat oleh seseorang kepada Peraturan 8,3 (b) yangberlaku harus dilakukan selambat-lambatnya 03:30 (waktu London) pada hari kerjasetelah tanggal kesepakatan terkait.

Jika dua atau lebih orang bertindak bersama-samaberdasarkan berdasarkan kesepakatan atau pemahaman, baik formal atau informal,untuk memperoleh atau mengendalikan kepentingan dalam sekuritas dari perusahaanyang ditawar atau bursa efek perusahaan penawar, mereka akan dianggap satupihak seperti yang dimaksudkan di dalam Rule 8.3.

Pengungkapan Posisi Pembukaan juga harus dilakukanoleh perusahaan yang ditawar dan oleh perusahaan penawar apapun dan DealingDisclosure juga harus dilakukan oleh perusahaan yang ditawar, oleh perusahaanpenawar apapun dan oleh orang yang bertindak sesuai dengan salah satu darimereka (lihat Peraturan 8.1, 8.2 dan 8.4) .

Informasi rinci terkait perusahaan yang ditawar danperusahaan penawar sehubungan dengan Pengungkapan Posisi Pembukaan dan DealingDisclosure yang harus dibuat dapat ditemukan di Tabel Pengungkapan di situsTakeover Panel di www.thetakeoverpanel.org.uk,termasuk rincian dari jumlah sekuritas yang relevan, ketika periode penawarandimulai dan ketika perusahaan penawar apapun pertama kali diidentifikasi. JikaAnda ragu apakah Anda perlu untuk membuat Pengungkapan Posisi Pembukaan atauDealing Disclosure, silakan hubungi Market Surveillance Unit Panel pada +44 (0)20 7638 0129.

PernyataanBerwawasan ke Depan

Rilis pers ini berisi "pernyataan berwawasan kedepan". Pernyataan ini berdasarkan ekspektasi saat ini serta pandangankejadian dan perkembangan di masa depan pihak manajemen AB InBev dan tentu sajatunduk pada ketidakpastian dan perubahan keadaan. Pernyataan berwawasan kedepan dalam rilis ini mencakup pernyataan terkait dengan usulan AB InBev kepadaDewan Direksi SABMiller, dan pernyataan selain fakta historis. Pernyataanberwawasan ke depan termasuk pernyataan yang biasanya berisi kata-kata seperti"akan", "boleh jadi", "seyogyanya","meyakini", "bermaksud", "mengharapkan","mengantisipasi", "menargetkan", "memperkirakan","kemungkinan", "meramalkan" and kata-kata serupa.Pernyataan berwawasan ke depan ini boleh jadi mencakup pernyataan terkaitdengan: karakteristik yang diperkirakan dari perusahaan gabungan; kepemilikanyang diharapkan dari perusahaan gabungan oleh pemegang saham AB InBev danSABMiller; jangkauan yang diperkirakan dari pelanggan perusahaan gabungan;manfaat yang diharapkan dari transaksi terusulkan; dan pembiayaan transaksiterusulkan. Semua pernyataan selain dari pernyataan fakta historis merupakanpernyataan berwawasan ke depan. Anda hendaknya tidak semata-mata mengandalkanpernyataan berwawasan ke depan ini, yang mencerminkan pandangan saat ini pihakmanajemen AB InBev, yang tunduk pada banyak risiko dan ketidakpastian tentangAB InBev dan SABMiller dan yang tergantung pada banyak faktor, yang beberapadiantaranya di luar kendali AB InBev. Terdapat faktor, risiko danketidakpastian penting yang dapat menyebabkan hasil aktual berbeda materinya, termasuktidak ada kepastian bahwa pendekatan berkenaan dengan transaksi terusulkan disini akan menghasilkan tawaran atau perjanjian, atau mengenai syarat semuaperjanjian itu, dan risiko terkait dengan AB InBev yang diuraikan di bawah Item3.D Laporan Tahunannya di Formulir 20-F ("Form 20-F") yang diajukankepada Badan Pengawas Pasar Modal AS ("SEC") pada 24 Maret 2015.Faktor-faktor lain yang tak diketahui atau tak dapat diperkirakan dapatmenyebabkan hasil aktual berbeda materinya dari hasil dalam pernyataanberwawasan ke depan.

Pernyataan berwawasan ke depan seyogyanya dibacabersama dengan pernyataan peringatan lain yang tercantum di bagian lain,termasuk Form 20-F terkini AB InBev, laporan di Form 6-K, dan dokumen lain yangdiumumkan AB InBev atau SABMiller. Semua pernyataan berwawasan ke depan dalamrilis ini seluruhnya memenuhi syarat pernyataan peringatan ini, dan tidak adajaminan hasil atau perkembangan aktual yang diantisipasi oleh AB InBev akandiwujudkan atau, kalaupun akhirnya terwujud, pernyataan itu akan berakibat,atau berdampak, pada AB InBev atau bisnis atau operasinya. Kecuali diharuskanoleh undang-undang, AB InBev tidak berkewajiban untuk memperbarui atau merevisisemua pernyataan berwawasan ke depan, apakah sebagai hasil informasi baru, kejadiandi masa depan atau sebaliknya.

Peringatankepada investor di AS

Jika AB InBev mengajukan tawaran untuk SABMiller,maka pemegang saham SABMiller di AS hendaknya ingat bahwa langkah-langkahtransaksi yang mengharuskan persetujuan pemegang saham SABMiller dapatdilaksanakan dibawah rencana pengaturan di Inggris menurut undang-undangperusahaan Inggris. Jika demikian, semua saham yang akan diterbitkan menuruttransaksi itu kepada pemegang saham SABMiller diharapkan akan diterbitkandengan mengandalkan pengecualian dari persyaratan registrasi Undang-undangSekuritas AS tahun 1933, yang diberikan oleh Pasal 3(a)(10) dan akan tundukpada persyaratan pengungkapan Inggris (yang berbeda dari persyaratan AmerikaSerikat). Trasaksi ini malah dapat dilaksanakan dengan cara tawaranpengambilalihan menurut undang-undang Inggris. Jika demikian, semua suratberharga yang akan diterbitkan menurut transaksi itu kepada pemegang sahamSABMiller akan didaftarkan menurut Undang-undang Sekuritas AS, tanpapengecualian yang berlaku dari registrasi. Jika transaksi dilaksanakan dengancara tawaran pengambilalihan Inggris, transaksi tersebut akan diselesaikansesuai dengan peraturan yang berlaku menurut Undang-undang Bursa AS tahun 1934,termasuk pengecualian yang berlaku menurut Aturan Rule 14d-1(d).

Pengajuan ini bukan merupakan tawaran untuk menjualatau permintaan tawaran untuk membeli surat berharga, maupun penjualan suratberharga di semua yurisdiksi di mana tawaran, permintaan atau penjualan itumelanggar hukum sebelum registrasi atau kualifikasi menurut undang-undangsekuritas semua yurisdiksi itu. Tawaran surat berharga tidak akan dilakukankecuali dengan cara prospektus yang memenuhi syarat Pasal 10 Undang-undangSekuritas tahun 1933, sebagaimana yang diamandemen.

KONTAK ANHEUSER-BUSCH INBEV

Media

Marianne Amssoms

Tel: +1-212-573-9281

E-mail: marianne.amssoms@ab-inbev.com

Karen Couck

Tel: +1-212-573-9283

E-mail: karen.couck@ab-inbev.com

Kathleen Van Boxelaer

Tel: +32-16-27-68-23

E-mail: kathleen.vanboxelaer@ab-inbev.com

Steve Lipin, Brunswick Group US

Tel: +1-212-333-3810

E-mail: slipin@brunswickgroup.com

Richard Jacques, Brunswick Group UK

Tel: +44-20-7404-5959

E-mail: rjacques@brunswickgroup.com

Graham Staley

Tel: +1-212-573-4365

E-mail: graham.staley@ab-inbev.com

Christina Caspersen

Tel: +1-212-573-4376

E-mail: christina.caspersen@ab-inbev.com

Heiko Vulsieck

Tel: +32-16-27-68-88

E-mail: heiko.vulsieck@ab-inbev.com

Penasihat Keuangan Lazard

William Rucker / Charlie Foreman

Tel: +44 20 7187 2000

Pialang Korporat Deutsche Bank

Ben Lawrence / Simon Hollingsworth

Tel: +44 20 7545 8000

TentangAnheuser-Busch InBev

Anheuser-Busch adalah perusahaan publik (Euronext:ABI) yang berpusat di Leuven, Belgia, dengan American Depositary Receipts padaNew York Stock Exchange (NYSE: BUD). Perusahaan ini adalah perusahaan birglobal terkemuka dan salah satu dari perusahaan produk konsumen lima teratas didunia. Bir, jaringan sosial yang original, telah menyatukan orang-orang selamaratusan tahun, dan portfolio kamiyang meliputi lebih dari 200 merk bir terusmembentuk hubungan yang kuat dengan para konsumen. Lini produk kami meliputiberbagai merek global seperti Budweiser®, Corona® dan Stella Artois®; merkinternasional Beck's®, Leffe®, dan Hoegaarden®; dan merek unggulan Bud Light®,Skol®, Brahma®, Antarctica®, Quilmes®, Victoria®, Modelo Especial®, MichelobUltra®, Harbin®, Sedrin®, Klinskoye®, Sibirskaya Korona®, Chernigivske®, Cass®,dan Jupiler®. Dedikasi Anheuser-Busch InBev terhadap kualitas berawal daritradisi pembuatan bir yang berlangsung lebih dari 600 tahun dan tempatpembuatan bir Den Hoorn di Leuven, Belgia, dan juga semangat pelopor daripembuat bir Anheuser & Co, yang berasal dari St. Louis, Amerika Serikatsejak 1852. Memiliki posisi pasar yang kuat baik di negara maju maupunberkembang, Anheuser-Busch InBev memanfaatkan kekuatan kolektif dari sekitar155.000 karyawan yang tersebar di 25 negara di seluruh dunia. Pada 2014, ABInBev berhasil membukukan pendapatan sebesar 47,1 triliun dolar AS. Perusahaanini berusaha untuk menjadi Perusahaan Bir Terbaik yang Dapat Menyatukan SemuaOrang untuk wujudkan Dunia yang Lebih Baik. Informasi lebih lanjut dapatdiperoleh di ab-inbev.com, di facebook.com/ABInBev atau Twitter melalui@ABInBevNews.

[1]Jika pemilihan Saham terbatas merepresentasikan lebih dari 326 juta SahamTerbatas, maka pemilihan tersebut akan dikurangi berdasarkan pro rata

[2] Berdasarkan nilai tukar 1.3469 euro:1.0000poundsterling, yang berasal dari data Bloomberg pada tanggal 9 Oktober 2015pukul 16:30 waktu musim panas Inggris.

Pewarta: PR Wire
Editor: PR Wire
Copyright © ANTARA 2015