Dengan hasil itu maka pegolf asal Swedia itu selama tiga putaran pertandingan membukukan total 200 pukulan atau 13 di bawah par, unggul satu pukulan atas pegolf AS Rickie Fowler, sedangkan pegolf AS lainnya Sean OHair dan pegolf Australia Matt Jones berada di posisi ties ketiga dengan 202 pukulan.
"Ini selalu bagus bisa kembali ke lapangan ketika anda tampil bagus dan juga bermain bagus," kata Stenson.
"Saya akan mencoba mempertahankan itu," tambahnya seperti dilansir AFP.
Berikut hasil skor setelah putaran ketiga turnamen golf Tur PGA AS berhadiah 8,25 juta dolar AS Deutsche Bank Championship, Minggu waktu setempat (71 par, pegolf AS tidak tercantum nama negara).
200 - Henrik Stenson (Swedia) 67-68-65
201 - Rickie Fowler 67-67-67
202 - Sean OHair 68-67-67, Matt Jones (Australia) 67-67-68-68
203 - Russell Knox (Skotlandia) 70-65-68
205 - Jerry Kelly 71-66-68, Daniel Berger 68-69-68, Hideki Matsuyama (Jepang) 71-65-69, Danny Lee (Selandia Baru) 70-66-69, Kevin Chappell 67-67-71
206 - Hunter Mahan 69-73-64, Matt Kuchar 69-72-65, Patrick Reed 72-67-67, Hudson Swafford 69-69-68, Jim Furyk 71-65-70, Charley Hoffman 67-63-76, Brendon de Jonge (Zimbabwe) 65-68-73
207 - Louis Oosthuizen (Afsel) 73-67-67, Gary Woodland 68-70-69
208 - Kevin Kisner 71-71-66, Dustin Johnson 70-70-68, Bae Sang-Moon (Korsel) 69-70-69, Ian Poulter (Inggris) 67-72-69, Zach Johnson 69-65-74
209 - Rory Sabbatini (Afsel) 69-74-66, William McGirt 73-70-66, Troy Merritt 74-67-68, Harris English 67-74-68, Daniel Summerhays 71-68-70, Brendan Steele 70-67-72, Jason Day (Australia) 68-68-73.
(Uu.A020)
Editor: Tasrief Tarmizi
Copyright © ANTARA 2015