Berikut hasilnya seperti dikutip di uefa.com.
Torino 2 (Maxi Lopez menit 18 dan 42) - 2 Athletic (Williams menit sembilan dan Gurpegi menit 73).
Young Boys 1 (Hoarau menit 10) - 4 Everton (Lukaku menit 24, 39, dan 58, serta Coleman menit 28).
PSV 0-1 Zenit (Hulk menit 64)
Roma 1 (Gervinho menit 22) - 1 Feyenoord (Kazim menit 55)
Dnipro 2 (Kankaca menit 50 dan Rotan menit 54) - 0 Olympiacos
Trabzonspor 0-4 Napoli (Henrique menit 6, Higuain menit 20, Gabbiadini menit 27, dan Zapata menit 90+2)
AaB 1 (penalti Helenius menit 71) - 3 Club Brugge (Oulare menit 25, Refaelov menit 29, dan gol bunuh diri Petersen menit 61)
Wolfsburg 2 (Dost menit 46, 63) - 0 Sporting
Villarreal 2 (Uche menit 32, Cheryshev menit 54) - 1 (penalti Jonatan Soriano menit 48)
Guingamp 2 (Beauvue menit 72, Diallo menit 75) - 1 Dynamo Kyiv (MIguel Veloso menit 19)
Sevilla 1 (Iborra menit 70) - 0 Mochengladbach
Ajax 1 (Milik menit 35) - 0 Legia
Anderlecht 0-0 Dinamo Moskva
Celtic 3 (Armstrong menit 24, gol bunuh diri Campagnaro menit 26, Guidetti menit 90+3) - 3 Inter Milan (Shaqiri menit 4, Palacio menit 13 dan 45)
Tottenham 1 (Soldado menit 6) - 1 Fiorentina (Basanta menit 36)
Liverpool 1 (Balotelli menit 85) - 0 Besiktas
Leg kedua akan dimainkan pada 26 Februari.
Penerjemah: Okta Antikasari
Editor: Ade P Marboen
Copyright © ANTARA 2015