Jakarta (ANTARA) - Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa pagi, meningkat 54 poin atau 0,34 persen menjadi Rp15.803 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp15.857 per dolar AS.
Baca juga: Menkeu: Efek kemenangan Trump ke rupiah lebih baik dari mata uang lain
Baca juga: Analis: Rupiah melemah di tengah kekhawatiran kebijakan tarif Trump
Baca juga: Analis: Pemangkasan suku bunga acuan AS bantu penguatan rupiah
Baca juga: Analis: Rupiah melemah di tengah kekhawatiran kebijakan tarif Trump
Baca juga: Analis: Pemangkasan suku bunga acuan AS bantu penguatan rupiah
Pewarta: Martha Herlinawati Simanjuntak
Editor: Faisal Yunianto
Copyright © ANTARA 2024