Klub-klub sepakbola di Indonesia tidak hanya berfungsi sebagai tim olahraga, tetapi juga sebagai simbol identitas dan kebanggaan lokal.
Dari barat hingga timur nusantara, masing-masing klub memiliki sejarah yang mendalam dan dukungan penggemar yang kuat. Klub-klub terkenal seperti Persija Jakarta, Arema FC, Persib Bandung dan Persebaya Surabaya menggambarkan kekayaan budaya dan semangat kompetitif yang ada di Indonesia.
Dengan demikian, berikut merupakan beberapa klub sepak bola terkenal di Indonesia, baik dari Liga 1 maupun Liga 2, yang wajib diketahui oleh seluruh penggemar di Tanah Air, antara lain:
Daftar klub sepak bola Indonesia
Liga 1 Indonesia
Berikut merupakan klub-klub yang bermain di Liga 1 2023-2024:
1. Klub: Arema FC
- Daerah: Kabupaten Malang
- Kepanjangan: Bali United Football Club
- Daerah: Kabupaten Gianyar
- Kepanjangan: Bhayangkara Presisi Indonesia Football Club
- Daerah: Kota Bekasi
4. Klub: Borneo Samarinda FC
- Kepanjangan: Borneo Samarinda Football Club
- Daerah: Kota Samarinda
- Kepanjangan: Dewa United Football Club
- Daerah: Kabupaten Tangerang
6. Klub: Madura United FC
- Daerah: Kabupaten Pamekasan
7. Klub: Persebaya
- Daerah: Kota Surabaya
8. Klub: Persib
- Daerah: Kota Bandung
9. Klub: Persija
Daerah: Kota Administrasi Jakarta Pusat
10. Klub: Persik
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Kediri
- Daerah: Kota Kediri
11. Klub: Persikabo 1973
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Kabupaten Bogor 1973
- Daerah: Kabupaten Bogor
12. Klub: Persis
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Surakarta
- Daerah: Kota Solo
13. Klub: Persita
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Tangerang
- Daerah: Kabupaten Tangerang
14. Klub: PS Barito Putera
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Barito Putera
- Daerah: Kota Banjarmasin
15. Klub: PSIS
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Semarang
- Daerah: Kota Semarang
16. Klub: PSM
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Makassar
- Daerah: Kota Makassar
17. Klub: PSS
- Kepanjangan: Perserikatan Sepakbola Sleman
- Daerah: Kabupaten Sleman
18. Klub: RANS Nusantara FC
- Kepanjangan: Raffi Ahmad Nagita Slavina Nusantara Football Club
- Daerah: Kota Jakarta Pusat
Liga 2 Indonesia
Berikut merupakan klub-klub yang bermain di Liga 2 2023-2024:
1. Klub: FC Bekasi City
- Kepanjangan: Football Club Bekasi City
- Daerah: Kota Bekasi
2. Klub: Deltras Sidoarjo
- Kepanjangan: Delta Raya Sidoarjo Football Club
- Daerah: Kabupaten Sidoarjo
3. Klub: Gresik United
- Kepanjangan: Gresik United Football Club
- Daerah: Kabupaten Gresik
4. Klub: Kalteng Putra
- Kepanjangan: Kalimantan Tengah Putra
- Daerah: Kota Palangka Raya
5. Klub: Malut United
- Kepanjangan: Maluku Utara United
- Daerah: Kota Ternate
6. Klub: Nusantara United FC
- Kepanjangan: Nusantara United Football Club
- Daerah: Nusantara
7. Klub: Persekat
- Kepanjangan: Perserikatan Sepakbola Kabupaten Tegal
- Daerah: Kabupaten Tegal
8. Klub: Persela
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Lamongan
- Daerah: Kabupaten Lamongan
9. Klub: Perserang
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Serang
- Daerah: Kabupaten Serang
10. Klub: Persewar
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Waropen
- Daerah: Kabupaten Waropen
11. Klub: Persiba
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Balikpapan
- Daerah: Kota Balikpapan
12. Klub: Persijap
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Jepara
- Daerah: Kabupaten Jepara
13. Klub: Persipa
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Pati
- Daerah: Kabupaten Pati
14. Klub: Persipal BU
- Kepanjangan: Persipal Babel United
- Daerah: Kota Palu
15. Klub: Persipura Jayapura
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Jayapura
- Daerah: Kota Jayapura
16. Klub: Persiraja Banda Aceh
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Kutaraja Banda Aceh
- Daerah: Kota Banda Aceh
17. Klub: PSBS
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Biak Sekitarnya
- Daerah: Kabupaten Biak Numfor
18. Klub: PSCS
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Cilacap Sekitarnya
- Daerah: Kabupaten Cilacap
19. Klub: PSDS
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Deli Serdang
- Daerah: Kabupaten Deli Serdang
20. Klub: PSIM
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Indonesia Mataram
- Daerah: Kota Yogyakarta
21. Klub: PSKC
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Kota Cimahi
- Daerah: Kota Cimahi
22. Klub: PSMS
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Medan Sekitarnya
- Daerah: Kota Medan
23. Klub: PSPS
- Kepanjangan: Persatuan Sepakbola Pekanbaru Sekitarnya
- Daerah: Kota Pekanbaru
24. Klub: Sada Sumut
- Kepanjangan: Sada Sumatera Utara Football Club
- Daerah: Kabupaten Karo
25. Klub: Semen Padang FC
- Kepanjangan: Semen Padang Football Club
- Daerah: Kota Padang
26. Klub: Sriwijaya FC
- Kepanjangan: Sriwijaya Football Club
- Daerah: Kota Palembang
27. Klub: Sulut United
- Kepanjangan: Sulawesi Utara United
- Daerah: Kota Manado
Baca juga: Bek Parma: Sambutan fan Indonesia jadi memori indah
Baca juga: Coach Teco sebut pemain butuh adaptasi jelang lawan Arema
Baca juga: Lulinha yakin Madura United bangkit pada laga Liga 1 selanjutnya
Pewarta: M. Hilal Eka Saputra Harahap
Editor: Alviansyah Pasaribu
Copyright © ANTARA 2024