Kairo (ANTARA) - Pusat Kebudayaan China di Kairo, Mesir, baru-baru ini menyelenggarakan sebuah acara budaya untuk menyambut Festival Musim Semi atau Tahun Baru Imlek dengan mengumpulkan para pelajar setempat yang tertarik dengan budaya China.

Para pelajar Mesir belajar membuat Jiaozi, atau pangsit China, dalam sebuah acara budaya untuk menyambut Tahun Baru Imlek di Pusat Kebudayaan China di Kairo, Mesir, pada 25 Januari 2024. (Xinhua/Wang Dongzhen)
 
Para pelajar Mesir belajar membuat Jiaozi, atau pangsit China, dalam sebuah acara budaya untuk menyambut Tahun Baru Imlek di Pusat Kebudayaan China di Kairo, Mesir, pada 25 Januari 2024. (Xinhua/Wang Dongzhen)
 
Sejumlah pelajar Mesir belajar menulis karakter Mandarin "Fu", yang berarti "keberuntungan", dalam sebuah acara budaya untuk menyambut Tahun Baru Imlek di Pusat Kebudayaan China di Kairo, Mesir, pada 25 Januari 2024. (Xinhua/Wang Dongzhen)
 
Seorang pelajar Mesir menunjukkan karya karakter Mandarin "Fu" yang berarti "keberuntungan" dalam acara budaya untuk menyambut Tahun Baru Imlek mendatang di Pusat Kebudayaan China di Kairo, Mesir, pada 25 Januari 2024. (Xinhua/Wang Dongzhen)


 

Pewarta: Xinhua
Editor: Anton Santoso
Copyright © ANTARA 2024