- Dengan foto - Yayasan Osteoporosis Internasional (IOF) dan Bintang Film Britt Ekland menghimbau dilakukan tindakan melalui Kampanye agar tetap kuat Tidak untuk didistribusikan di Denmark, Finlandia, Belanda, Inggris, Amerika Serikat dan Kanada WINA, Austria, 17 Mei (ANTARA/PRNewswire/AsiaNet) -- Sebuah laporan terkini yang dikeluarkan IOF untuk pertama kali menyampaikan implikasi dan biaya terhadap diri pribadi, sosial dan ekonomi yang berkaitan dengan wanita yang tidak mau melakukan pengobatan osteoporosis. (Foto: http://www.newscom.com/cgi-bin/prnh/20060522/213166 ) Kira-kira separuh dari pasien berhenti melakukan pengobatan mingguan dalam setahun yang memungkinkan mereka beresiko menderita patah tulang dan meningkatnya ketegangan pada sistem perawatan kesehatan karena faktor keuangan. Laporan ini juga memberikan isyarat diluncurkannya program IOF mengenai tetap kuat: Menutup kepincangan pada kampanye Osteoporasis yang menyoroti beban bagi yang mereka tidak patuh melalukan pengobatan. Implikasi bagi yang tidak melakukan pengobatan Osteoporosis merupakan penyakit yang mempengaruhi satu di antara tiga atau satu di antara lima wanita. Penyakit ini dapat diobati dan kurangnya ketaatan terhadap pengobatan ini merupakan masalah besar bagi penyakit ini karena banyak pasien menemukan kesulitan untuk dapat meneruskan pengobatan dalam jangka waktu yang cukup lama. Kurangnya ketaatan menjadi penting bagi mereka yang mengidap osteoporosis karena dua per tiga dari pada wanita yang menderita kerapuhan tulang bisa mencapai tingkat mobilitas dan sepertiga lainnya memerlukan perawatan secara konstan. (6) Ini juga menimbukan dampak keuangan yang cukup signifikan terutama di Eropa, karena osteoporosis sekarang bisa menelan biaya lebih dari 4,5 juta Euro dalam setahun di rumah sakit (7) - kalau tidak tingkat kerapuhan akan berkurang dan biaya juga kemungkinan akan meningkat. Wanita yang berumur diatas 45 tahun, Osteoporosis memerlukan waktu perawatan lebih lama dari pada penyakit lainnya, termasuk juga diabetes, serangan jantung dan kanker payudara. (8) Tren yang ada Eropa meluas ke seluruh dunia dengan biaya ekonomi tinggi Dosis tetap kuat dapat dibentuk seperti dijelaskan pada laporan IOF di tahun 2005 mengenai celah ketaatan: Mengapa pasien Osteoporosis tidak meneruskan pengobatan yang dikenal dengan kurangnya ketaatan di lima negara Eropa. Laporan ini menunjukkan bahwa pola Eropa yang tidak taat diperkirakan berkembang ke seluruh dunia. - Pada tahun 2050 beban biaya seluruh dunia diperkirakan meningkat menjadi 106 milyar Euro (atau 131 juta US dollar).(9) - Lebih dari separuh dokter spesialis di Brazil, yang diwawancari Untuk survei ini mencakup juga dosis, memperkirakan biaya tahunan untuk pengobatan keretakan yang berkaitan dengan osteoporosis dapat melebihi 81 juta Euro (atau 100 juta US dollar). (10) - Di Inggris, biaya tahunan untuk pengobatan keretakan akibat Osteoporosis berkisar 2 sampai dengan 1,6 milyar Euro (11) - Di Spanyol 25,000 keretakan tulang terjadi setiap tahun, yang Menelan biaya langsung lebih dari 126 juta Euro dan biaya tidak langsung 420 juta Euro (12). - Selama tahun 2001-2003, sekitar 2,39 juta keretakan tulang terjadi akibat osteoporosis terjadi di Amerika sehingga mengakibatkan biaya asuransi kesehatan milik pemerintah membengkak menjadi 10 milyar Euro (atau 13 Juta dolar US) (13) - Di Australia, kelainan musculoskeletal mengakibatkan pengeluaran membengkak menjadi 1,8 milyar Euro (atau 3 juta US dollar) (14). Kampanye tetap kuat diluncurkan Bintang film internasional Britt Ekland, yang juga menderita Osteoporosis, bergabung dengan kantor perwakian IOF hari ini di Wina untuk meluncurkan kampanye tetap kuat. Kampanye multi-dimensional ini menghimbau wanita, dokter and pasien untuk bekerjasama dalam usaha menolong wanita agar tetap melakukan pengobatan jangka panjang dan memperkecil resiko patah tulang. Nona Ekland, yang dikenal karena peranannya dalam film seperti Get Carter dan film James Bond dengan judul The Man With the Golden Gun, memberikan komentar: "Saya tidak menderita osteoporosis selama 10 tahun dan saya mendesak seluruh wanita yang mengidap osteoporosis agar mencari saran dari dokter dan kelompok pasien lokal untuk bisa memahami pengobatan bentuk apa yang ada dan bagaimana kemujaraban pengobatan tersebut. Tetap melakukan pengobatan diakui sebagai masalah besar dalam manajemen penyakit kronis termasuk juga osteoporosis. Nona Ekland selanjutnya mengatakan: "Saya sadar dengan dampak Osteoporosis terhadap aktifitas sehari-hari dan sementara saya cukup beruntung dapat meneruskan kehidupan secara aktif tapi banyak juga wanita juga tidak beruntung. Tetap melakukan pengobatan bisa berarti menghindari kehidupan dengan mobilitas yang menurun, rasa sakit kronik, pembentukan tulang yang salah dan rasa percaya diri yang semaking menurun." Masalah ketaatan sangatlah penting karena sekali tulang patah, pasien kelihatan akan cendrung mengalami patah tulang yang lainnya.(15.16). Dengan populasi global yang semakin tua, jumlah orang yang menderita Osteoporosis kelihatan akan meningkat di tahun mendatang, sehingga perlu menolong para pasien tersebut agar tulang mereka bisa menjadi kuat dan dengan sendirinya pengobatan memerlukan banyak waktu. Prof Jean-Yves Reginster, Profesor Epidemiologi, Kesehatan Masyarakat dan Ekonomi Kesehatan dari Universitas Liege, Belgia dan Sekretaris Jenderal IOG mengatakan: "Biaya ekonomi dan sosial bagi wanita yang tidak tetap pada pengobatan tidak dapat dijamin. Dokter, wanita dan kelompok pasien haruslah bekerjasama sekarang ini untuk memberantas situasi ini. Menjamin pengobatan Osteoporosis cukup bersahabat dan penting dan sudah beberapa pilihan yang disiapkan untuk ini termasuk juga frekuensi dosis yang sedikit tapi dapat menolong." Paul Spence Sochaczewski, Kepala Komunikasi untuk IOF mengumandangkan pemikiran ini bahwa "Masalah kepatuhan perlu diatasi sebagai masalah yang mendesak. Melalui kampanye agar tetap kuat, IOF menghimbau adanya tindakan dari orang yang menderita Osteoporosis, para ahli, kelompok pasien dan sistem perawatan kesehatan pemerintah untuk mengatasi temuan yang dimuat pada laporan hari ini. Sebagai awal, IOF akan menyatukan kelompok pasien di tahun ini membahas masalah ketaatan serta mengenal solusi yang dapat dipakai dan menjalankan solusi tersebut secepat mungkin. Kami juga mendesak siapa saja yang terlibat di bidang Osteoporosis agar mau memberikan perhatian pada masalah ini." Untuk keterangan selanjutnya mengenai masalah kampanye ini dan agar dapat mendownload salinan dosisnya, silakan kunjungi bagian staying power situs IOF: www.osteofound.org/stayingpower. Osteoporosis, di mana tulang menjadi rapuh dan mudah patah, adalah salah satu penyakit paling umum di dunia. Hasilnya: sakit, hilangnya kemampuan bergerak, ketidakmampuan melakukan kegiatan sehari-hari dan dalam banyak kasus bisa berakibat kematian. Satu di antara tiga wanita yang berumur di atas 50 tahun akan mengalami keretakan osteoporosis dan satu di antara lima lelaki (3,4.5). Sayang sekali, melakukan pemeriksaan terhadap orang yang beresiko jauh dari praktek yang dilakukan. Osteoporosis dapat juga diatasi, karena mudah didiagnosa dan pengobatan yang efektif juga sudah ada. Yayasan Osteoporosis Internasional (IOF) merupakan satu-satunya organisasi yang bertujuan melawan osteoporosis. Yayasan ini juga mempersatukan para ilmuwan, ahli, masyarakat pasien dan perusahaan rekanan. Bekerja dengan masyarakat dengan 170 anggota di 84 lokasi dan organisasi yang terkait dengan perawatan kesehatan di seluruh dunia, IOF juga mendorong timbulnya kesadaran dan pencegahan serta dilakukan diteksi awal dan pengobatan terhadap osteoporosis yang makin meningkat. Untuk informasi selanjutnya, silakan kunjungi situs: www.osteofound.org Laporan mengenai tetap kuat dan aktivitas yang terkait didukung dengan adanya bantuan pendidikan dari Roche dan GlaxoSmithKline (GSK). Ada pengobatan yang sudah teruji secara medis untuk osteoporosis. IOF tidak mendukung atau merekomendasikan pengobatan khusus. Keputusan harus dibuat oleh para dokter ahli dan pasien sendiri. Rujukan tersedia berdasarkan permintaan. SUMBER: Yayasan Osteoporosis Internasional (IOF-International Osteoporosis Foundation)CATATAN BAGI EDITOR : Untuk informasi selanjutnya termasuk juga fotodari peristiwa peluncuran dan wawancara dengan Britt Ekland, Professor Jean-Yves Reginster dan Paul Spencer Sochaczewski, silakan hubungi : Emily Brooks, Virgo HEALTH, +44(0)20-8939-2462, Untuk informasi mengenai osteoporosis and IOF, silahkan hubungi: Paul Spencer Sochaczewski, Kepala Komunikasi, +41-22-994-0100, psochaczewski@osteofound.org; Lisa Rodwell, PR Virgo HEALTH PR, +44(0)20-8939-2467 KONTAK: Paul Spencer Sochaczewski, Kepala Komunikasi,+41-22-994-0100, psochaczewski@osteofound.org, atau Lisa Rodwell, PR Virgo HEALTH PR, +44(0)20-8939-2467 Foto: http://www.newscom.com/cgi-bin/prnh/20060522/213166 Situs Web: http://www.osteofound.org/stayingpower http://www.osteofound.org(T.AD001/B/W001/W001) 22-05-2006 15:35:23
Copyright © ANTARA 2006