Jakarta (ANTARA) - Beberapa berita politik kemarin, Rabu, menjadi perhatian pembaca dan masih menarik untuk dibaca kembali, dari Rapat Paripurna DPR RI pada Selasa (6/12), merupakan momen bersejarah bagi Indonesia karena melalui forum terhormat ini, Pemerintah dan DPR RI, menyetujui pengesahan RUU KUHP menjadi undang-undang hingga TNI Angkatan Udara mengirimkan bantuan logistik untuk masyarakat yang terdampak erupsi Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.
 
 
Berikut lima berita politik kemarin yang masih menarik untuk dibaca kembali:
 
Kelahiran KUHP di tangan anak bangsa sendiri
 
Rapat Paripurna DPR RI pada hari Selasa, 6 Desember 2022, merupakan momen bersejarah bagi Indonesia karena melalui forum terhormat ini, baik Pemerintah dan DPR RI, menyetujui pengesahan RUU KUHP menjadi undang-undang.
 
Selengkapnya baca di sini
 
Survei LSJ: 34,2 persen pendukung Jokowi pindah ke Prabowo
 
Lembaga Survei Jakarta (LSJ) merilis survei terbaru dimana 34,2 persen pendukung Joko Widodo (Jokowi) pada Pemilu 2019 lalu, akan pindah ke Prabowo Subianto pada Pemilu 2024 mendatang.
 
Selengkapnya baca di sini
 
Wapres Ma'ruf Amin kutuk keras insiden bom Astanaanyar
 
Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengutuk keras peristiwa bom bunuh diri di Kepolisian Sektor (Polsek) Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat.
 
Selengkapnya baca di sini
 
Ketentuan "politik identitas" dalam KUHP baru
 
Narasi yang berkembang di tengah masyarakat, meski masa kampanye pemilu mulai 28 November 2023 hingga 10 Februari 2024, antara lain, "cegah politik identitas pada Pemilu 2024".
 
Selengkapnya baca di sini
 
TNI AU kirim bantuan untuk warga terdampak erupsi Gunung Semeru
 
TNI Angkatan Udara mengirimkan bantuan logistik untuk masyarakat yang terdampak erupsi Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.
 
Selengkapnya baca di sini
 

Pewarta: Boyke Ledy Watra
Editor: Ahmad Buchori
Copyright © ANTARA 2022