Navratri berlangsung selama 9 hari pada bulan Ashvin, atau Ashvina (dalam kalender Gregorian, biasanya September-Oktober).
Navratri dirayakan secara berbeda di berbagai wilayah India. Banyak orang menganggap festival ini sebagai waktu untuk melakukan refleksi keagamaan dan berpuasa, sementara sebagian orang lainnya menganggap festival itu sebagai waktu untuk menari dan berpesta.
Berikut potret perayaan Festival Navratri di India, sebagaimana diwartakan Xinhua pada Kamis.
Penerjemah: Xinhua
Editor: Alviansyah Pasaribu
Copyright © ANTARA 2022