Baca juga: Polresta Sidoarjo perketat pengamanan gereja pascabom Makassar
Dalam pengamanan perayaan Paskah, Polresta Denpasar mengerahkan 65 personel di beberapa tempat ibadah gereja, wilayah Kota Denpasar.
Baca juga: Polres Majalengka perketat pengamanan gereja setelah terjadi teror bom
Adapun rangkaian pelaksanaan perayaan Paskah diawali dengan rangkaian Minggu Palma pada hari Minggu tanggal 29 Maret 2021, Kamis Putih pada hari Kamis tanggal 1 April 2021, Jumat Agung pada hari Jumat tanggal 2 April 2021 dan puncak peringatan hari Paskah pada hari Mingu tanggal 4 April 2021 menjadi momentum bagi umat Kristiani menyambut kebangkitan Yesus Kristus.
Baca juga: Polisi Gresik lakukan sterisilasi pengunjung kebaktian di Gereja
"Dalam rangkaian pelaksanaan perayaan Paskah tahun 2021 dan masih dalam situasi PPKM berskala mikro hendaknya harus sejalan dengan upaya pemerintah dalam menekan seminimal mungkin perkembangan Covid-19 dan mencegah munculnya klaster baru," jelasnya.
Pewarta: Ayu Khania Pranishita
Editor: Ade P Marboen
Copyright © ANTARA 2021