"Tentu saja, kontrak untuk mengirim sistem-sistem rudal S-300 akan dibekukan," kata interfax mengutip pernyataan sumber yang tidak disebutkan namanya di industri senjata Rusia.
Para pejabat Rusia mengatakan saksi-sanksi itu tidak akan menghambat penjualan S-300, yang dapat menembak jatuh beberapa pesawat atau rudal-secara serentak. Amerika Serikat dan Israel berulang kali mendesak Rusia untuk tidak menjual rudal ke Iran.(*)
Reuters/H-RN/S008
Editor: Jafar M Sidik
Copyright © ANTARA 2010