Berdasarkan informasi yang diunggah Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika dalam laman www.bmkg.go.id, gempa bumi ini terjadi pada kedalaman 32 km pada titik koordinat 4.82 LS - 102.78 BT.
Pusat gempa berada di laut 43 km barat daya Bengkulu Selatan.
Gempa bumi dapat dirasakan di Liwa, Lampung Barat, dengan skala Modified Mercalli Intensity (MMI) II.
Baca juga: Untuk deteksi gempa, BMKG siapkan pemasangan WRS di Padang Lawas-Sumut
Baca juga: Warga Gunungsitoli panik akibat gempa magnitudo 5,0
Pewarta: Rangga Pandu Asmara Jingga
Editor: Jafar M Sidik
Copyright © ANTARA 2020