"Layar yang akan dimiliki flagship sesungguhnya 2020 #OppoFindX2," tulis Presiden Pemasaran Global Oppo Brain Shen melalui tweet Selasa (25/6).
The screen that a 2020 true flagship should have. #OPPOFindX2 pic.twitter.com/3F8KWXclz7
— Brian Shen (@BrianShenYiRen) February 25, 2020
Pada perangkat pra produksi, kata Shen, Oppo banyak terlibat dengan konsep waterfall, tetapi Oppo telah mengembangkan desain yang lebih disesuaikan dengan pengguna, menambahkan tombol volume dan tanpa lengkungan ekstrem pada layar air terjunnya.
Shen mengungkapkan mengenai jam pintar Oppo mendatang, yang dikatakan berlayar dengan sudut melengkung (curved) dan layar kaca tiga dimensi (3D).
Here's another look at the forthcoming OPPO Watch. ???? The curved screen and 3D glass will be a game changer. ???? pic.twitter.com/ozbl9BXNZq
— Brian Shen (@BrianShenYiRen) February 17, 2020
Baca juga: Oppo rilis A31, sasar pengguna pemula ponsel cerdas
Baca juga: Oppo gandeng Disney hadirkan Reno2 spesial Mickey Mouse
Baca juga: Xiaomi, Huawei, Oppo dan Vivo gabung bikin tandingan Google Play Store
Pewarta: Suryanto
Editor: Maria Rosari Dwi Putri
Copyright © ANTARA 2020